Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Rempah untuk Ditambahkan ke Dalam Teh, Bikin Minuman Lebih Sehat

Kompas.com - 17/11/2023, 07:00 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Teh banyak dipadukan dengan beragam bahan tambahan, seperti gula, sirup, madu, susu, krim, serta rempah-rempah.

Tujuan dari penambahan bahan-bahan tersebut, terutama rempah-rempah, adalah untuk  memberikan rasa nikmat serta mengatasi masalah pencernaan.

Dikutip dari Times of India, beberapa masalah kesehatan yang bisa diatasi seperti keasaaman perut, mulas, menurunkan berat badan, dan meredakan nyeri sendi.

Lantas, apa saja rempah-rempah yang baik ditambahkan ke dalam teh?

Baca juga: Sederet Manfaat dan Efek Samping Minum Teh Jahe Setiap Hari


Rempah-rempah yang baik ditambahkan ke dalam teh

Rempah-rempahpixabay.com Rempah-rempah
1. Kunyit

Teh kunyit merupakan salah satu teh rempah yang populer.

Kunyit sendiri telah digunakan sejak lama untuk mengobati beberapa penyakit. Hal ini kemungkinan dipengaruhi oleh senyawa aktif yang disebut kurkumin.

Kurkumin kaya akan antioksidan yang tidak hanya membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, namun juga bisa untuk meredakan nyeri sendi.

2. Kapulaga

Rempah-rempah yang baik ditambahkan ke dalam teh selanjutnya yaitu kapulaga.

Kapulaga hijau memiliki rasa yang ringan namun tetap terasa manis.

Menambahkan kapulaga ke dalam teh dapat membantu mengurangi masalah seperti mulas, keasaman lambung, dan beberapa gangguan pencernaan.

Baca juga: 6 Jenis Teh untuk Menurunkan Berat Badan, Bisa Efektif Membakar Lemak

3. Jinten

Jinten menjadi salah satu rekomendasi rempah-rempah yang baik untuk ditambahkan ke dalam teh. Hal ini lantaran teh jinten dikenal memiliki sifat terapeutik.

Terapeutik adalah sesuatu yang berkaitan dengan terapi dan digunakan sebagai metode penyembuhan.

Ada berbagai manfaat yang bisa didapatkan dari teh jinten, mulai dari masalah pencernaan, sistem saraf, dan masalah reproduksi.

Selain itu, teh jinten juga dapat meningkatkan kesehatan secara keseluruhan sekaligus membantu menurunkan berat badan.

4. Lada hitam

Rempah-rempah yang baik ditambahkan ke dalam teh lainnya adalah lada hitam.

Halaman:

Terkini Lainnya

Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Tren
Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Tren
Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Tren
Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tren
5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

Tren
Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

Tren
Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Tren
Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Tren
Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Tren
Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Tren
Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Tren
Cara Menambahkan Alamat Rumah di Google Maps, Bisa lewat HP

Cara Menambahkan Alamat Rumah di Google Maps, Bisa lewat HP

Tren
3 Idol Kpop yang Tersandung Skandal Burning Sun

3 Idol Kpop yang Tersandung Skandal Burning Sun

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com