Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai Unggahan Sebut Perilaku Selingkuh Tidak Bisa Disembuhkan, Benarkah?

Kompas.com - 27/04/2023, 18:30 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Unggahan menyebut perilaku selingkuh tidak bisa disembuhkan, viral di media sosial.

Unggahan itu diposting oleh akun ini pada Selasa (25/4/2023).

Dalam unggahan itu, terdapat foto dari seseorang yang bertanya orang selingkuh bisa disembuhkan atau tidak.

Pengunggah memberikan keterangan untuk menjawab pertanyaan itu bahwa selingkuh tidak bisa disembuhkan.

Jawabannya pada jawab gabisa ya. Aku pernah selingkuh sekali dan nyesel bgt. Aku gamau ulangin dan udh ga hubungan sama siapa2 lagi. Aku merasa galayak buat siapapun takut selingkuh itu penyakit,” tulis pengunggah pada keterangannya.

Hingga Kamis (27/4/2023), unggahan itu sudah ditonton lebih dari 1,7 juta kali dan mendapat 11.400 likes.

Baca juga: Apakah Hobi Selingkuh Menurun secara Genetik?

Penjelasan psikolog

Dosen psikologi dari Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) Partini mengatakan, perilaku selingkuh dapat disembuhkan.

“Tentu saja (bisa sembuh). Apapun perilaku yang tidak sesuai harapan tentu saja bisa dibantu untuk sesuai harapan, termasuk selingkuh,” katanya kepada Kompas.com, Kamis (27/4/2023).

Partini menjelaskan, selingkuh sebenarnya perilaku yang bertentangan dengan suara hati setiap individu.

“Karena pada dasarnya setiap insan (individu) diberi potensi untuk setia pada pasangannya,” ujarnya.

Senada, dosen psikologi dari Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta, Ratna Yunita Setiyani Subardjo menegaskan, perilaku selingkuh dapat disembuhkan.

“Terkait psikologi atau kejiwaan, masalah atau hambatan psikologi, termasuk selingkuh dapat disembuhkan,” katanya kepada Kompas.com, Kamis (27/4/2023).

“Namun, tergantung kepada pribadi masing-masing lagi,” lanjutnya.

Ratna menjelaskan, ada pendapat yang mengatakan bahwa orang yang melakukan perselingkuhan itu masih mempunyai hati nurani.

Baca juga: 3 Kasus Selingkuh Berujung Maut di Indonesia

Kepribadian manusia

Seorang ahli psikolog dari aliran psikodinamika, Sigmund Freud mengatakan, kepribadian manusia dibagi menjadi id, ego dan superego.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Apa Itu Turbulensi? Ini Pengertian, Penyebab, dan Dampaknya pada Pesawat

Apa Itu Turbulensi? Ini Pengertian, Penyebab, dan Dampaknya pada Pesawat

Tren
Harga dan Cara Beli Tiket Fanmeeting Byeon Wooseok di Jakarta

Harga dan Cara Beli Tiket Fanmeeting Byeon Wooseok di Jakarta

Tren
Soal Kasus Fat Cat di China, Polisi Sebut Mantan Pacar Tidak Bersalah

Soal Kasus Fat Cat di China, Polisi Sebut Mantan Pacar Tidak Bersalah

Tren
Meteor Biru Melintasi Langit Spanyol dan Portugal, Ini Penjelasan Badan Antariksa Eropa

Meteor Biru Melintasi Langit Spanyol dan Portugal, Ini Penjelasan Badan Antariksa Eropa

Tren
7 Orang Dekat SYL yang Disebut Dapat Duit dari Kementan

7 Orang Dekat SYL yang Disebut Dapat Duit dari Kementan

Tren
Penjelasan TNI AL soal Lettu Eko Disebut Akhiri Hidup karena Judi

Penjelasan TNI AL soal Lettu Eko Disebut Akhiri Hidup karena Judi

Tren
Ada 2 WNI, Ini Daftar Penumpang Singapore Airlines yang Alami Turbulensi

Ada 2 WNI, Ini Daftar Penumpang Singapore Airlines yang Alami Turbulensi

Tren
Angka Kematian akibat Kecelakaan di Swedia Terendah, Apa Rahasianya?

Angka Kematian akibat Kecelakaan di Swedia Terendah, Apa Rahasianya?

Tren
Viral, Video Balita Ketumpahan Minyak Panas di Yogyakarta, Ini Kronologinya

Viral, Video Balita Ketumpahan Minyak Panas di Yogyakarta, Ini Kronologinya

Tren
Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan Hari Ini, Begini Cara Ceknya

Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan Hari Ini, Begini Cara Ceknya

Tren
Virus Raksasa Berusia 1,5 Miliar Tahun Ditemukan di Yellowstone, Ungkap Asal-usul Kehidupan di Bumi

Virus Raksasa Berusia 1,5 Miliar Tahun Ditemukan di Yellowstone, Ungkap Asal-usul Kehidupan di Bumi

Tren
3 Cara Melihat Aplikasi dan Situs yang Terhubung dengan Akun Google

3 Cara Melihat Aplikasi dan Situs yang Terhubung dengan Akun Google

Tren
BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 22-23 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 22-23 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] ICC Ajukan Surat Penangkapan Pemimpin Israel dan Hamas | Mengintip Jasa 'Santo Suruh' yang Unik

[POPULER TREN] ICC Ajukan Surat Penangkapan Pemimpin Israel dan Hamas | Mengintip Jasa "Santo Suruh" yang Unik

Tren
Kronologi Singapore Airlines Alami Turbulensi, 1 Penumpang Meninggal

Kronologi Singapore Airlines Alami Turbulensi, 1 Penumpang Meninggal

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com