Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 17/09/2021, 14:45 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Bumbu dapur bermanfaat ganda, selain digunakan menyedapkan sajian, bumbu dapur juga bisa digunakan untuk mengobati penyakit.

Salah satunya adalah digunakan untuk meredakan gangguan pernapasan, mengencerkan dan mengeluarkan dahak.

Dahak sendiri bisa terbentuk karena berbagai faktor. Seperti asam lambung yang kronis, alergi, asma, infeksi saluran napas, bronkitis kronis, dan berbagai gangguan kesehatan yang menyerang paru-paru.

Untuk mengencerkan dahak Anda bisa menggunakan metode-metode alami. Seperti menyesap minuman atau kuah hangat, penguapan menggunakan humidifier, berkumur air garam, atau mengencerkannya menggunakan bahan-bahan dapur alami.

Baca juga: 5 Ramuan Herbal untuk Obati Batuk dan Pilek dengan Bahan Alami

Bumbu dapur yang bisa mengencerkan dahak

Beberapa bumbu dapur bisa digunakan untuk mengencerkan dan meredakan produksi dahak yang menganggu saluran pernapasan.

Berikut ini bumbu dapur yang bisa Anda gunakan mengencerkan dahak:

1. Bawang putih

Ilustrasi bawang putih. PIXABAY/CONGERDESIGN Ilustrasi bawang putih.
Bawang putih adalah sumber ekspektoran alami yang bisa mengencerkan dahak dan mengeluarkannya dari saluran napas.

Antibakteri di dalam bawang putih juga efektif menangani infeksi yang bisa menyebabkan batuk dan melahirkan dahak.

Anda bisa menggeprek bawang putih kemudian menelannya, atau langsung mengunyahnya agar saripati bawang putih keluar dan bisa efektif mengusir dahak.

Baca juga: Mengenal 6 Jenis Bawang Putih yang Tenar di Dunia Dapur dan Herbal

2. Jahe

Dilansir dari NDTV, jahe adalah dekongestan dan antihistamin alami yang bisa digunakan untuk mengatasi batuk berdahak.

Antiviral dan antibakteri yang ada pada jahe juga bisa melegakan dada dengan cara mengencerkan dahak dan mengeluarkannya secara efektif.

Ketika batuk, seduhlah bumbu dapur ini menjadi minuman panas yang menghangatkan tubuh. Minum wedang jahe di malam hari agar timbunan dahak tak menganggu tidur Anda.

3. Cabai cayenne

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Resmi, Ini Rincian Tarif Listrik PLN yang Berlaku per 1 April 2024

Resmi, Ini Rincian Tarif Listrik PLN yang Berlaku per 1 April 2024

Tren
Cara Menghitung THR Karyawan Tetap, Pegawai Kontrak, dan Pekerja Lepas

Cara Menghitung THR Karyawan Tetap, Pegawai Kontrak, dan Pekerja Lepas

Tren
Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Jelang Idul Fitri, Bisakah Dilihat di Indonesia?

Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Jelang Idul Fitri, Bisakah Dilihat di Indonesia?

Tren
Berapa Denda BPJS Kesehatan jika Menunggak Iuran? Ini Perhitungannya

Berapa Denda BPJS Kesehatan jika Menunggak Iuran? Ini Perhitungannya

Tren
BI Batasi Penukaran Uang Baru untuk Lebaran 2024 Rp 4 Juta Per Orang, Ini Alasannya

BI Batasi Penukaran Uang Baru untuk Lebaran 2024 Rp 4 Juta Per Orang, Ini Alasannya

Tren
8 Ikan yang Tidak Boleh Dimakan Ibu Hamil, Apa Saja?

8 Ikan yang Tidak Boleh Dimakan Ibu Hamil, Apa Saja?

Tren
Prakiraan BMKG: Daftar Wilayah yang Berpotensi Alami Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 Maret 2024

Prakiraan BMKG: Daftar Wilayah yang Berpotensi Alami Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 19-20 Maret 2024

Tren
[POPULER TREN] Penjelasan Kitabisa soal Pemilik Xpander Tabrak Porsche yang Disebut Galang Dana | Fenomena Refleksi Sinar Matahari di Dekat Sumatera

[POPULER TREN] Penjelasan Kitabisa soal Pemilik Xpander Tabrak Porsche yang Disebut Galang Dana | Fenomena Refleksi Sinar Matahari di Dekat Sumatera

Tren
Kiky Saputri Keguguran karena Kista Ovarium, Berikut Gejalanya

Kiky Saputri Keguguran karena Kista Ovarium, Berikut Gejalanya

Tren
Agar Tetap Sehat, Ini Waktu Terbaik Olahraga Saat Berpuasa

Agar Tetap Sehat, Ini Waktu Terbaik Olahraga Saat Berpuasa

Tren
Resmi, Ini Kelompok Pekerja yang Berhak Dapat THR 2024

Resmi, Ini Kelompok Pekerja yang Berhak Dapat THR 2024

Tren
Alami Keputihan dan Flek Coklat, Apakah Puasanya Masih Sah?

Alami Keputihan dan Flek Coklat, Apakah Puasanya Masih Sah?

Tren
Insiden Terbaru Pesawat Boeing, Panel Lepas Sebelum Mendarat

Insiden Terbaru Pesawat Boeing, Panel Lepas Sebelum Mendarat

Tren
4 Perusahaan Diduga Korupsi Pembiayaan Ekspor Rp 2,5 Triliun di LPEI

4 Perusahaan Diduga Korupsi Pembiayaan Ekspor Rp 2,5 Triliun di LPEI

Tren
Viral, Video Uang Kertas Emisi Terbaru Disebut Bisa Digunakan Saat Lebaran 2024, BI: Hoaks!

Viral, Video Uang Kertas Emisi Terbaru Disebut Bisa Digunakan Saat Lebaran 2024, BI: Hoaks!

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com