Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/03/2021, 19:19 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber Pink Villa

3. Gantilah tanah saat dibutuhkan

Lidah mertua biasanya tidak membutuhkan pupuk, karena merupakan tanaman yang kuat dan tahan banting.

Kamu dapat mengganti tanah setiap 8-10 bulan untuk melindungi akarnya atau jika daunnya menjadi layu.

4. Simpan di bawah cahaya tidak langsung

Tanaman ular tidak membutuhkan sinar matahari langsung, tetapi juga cenderung tidak tumbuh subur di lingkungan yang kurang cahaya.

Letakkan di dekat jendela, untuk memberikan sinar matahari tidak langsung dan untuk menghindari daun terbakar dari sinar matahari langsung.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com