Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Resep Kue Red Velvet buat Ide Jualan Slice Cake Rp 15.000-an

Kompas.com - 28/11/2022, 20:35 WIB
Ais Jauhara Fahira,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Belakangan ini, sedang tren penjual kue menjajakan sliced cake atau kue potongan seharga Rp 10.000 sampai Rp 15.000. Peminat kue potongan pun cukup banyak.

Terdapat berbagai jenis kue potongan yang dijual seperti mille crepes dan red velvet cake. Apabila kamu tertarik mencoba menjual kue potongan, bisa bikin red velvet cake mengikuti resep dari Master Class.

Baca juga:

Resep kue red velvet

Bahan kue red velvet

  • 113 gram mentega tawar, suhu ruang
  • 400 gram gula pasir
  • 3 telur besar, suhu ruang
  • 175 ml minyak kanola atau minyak sayur
  • 2 sdt ekstrak vanili murni
  • 1 sdt cuka putih murni
  • Pewarna makanan merah
  • 360 gram tepung kue atau tepung terigu serbaguna
  • 1 sdt soda kue
  • 1/2 sdt garam
  • 3 sdm bubuk cokelat tanpa pemanis
  • 225 gram buttermilk, suhu ruang

Bahan krim keju

  • 227 gram cream cheese penuh lemak, suhu ruang
  • 113 gram mentega tawar
  • 1/4 sdt ekstrak vanili atau pasta vanili murni
  • 200 gram gula bubuk
  • Sejumput garam
  • 2 sdm susu cair

Baca juga:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com