Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Manfaat Daun Jati Cina bagi Kesehatan

Kompas.com - 11/02/2024, 18:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Daun jati cina merupakan jenis tanaman yang kerap dimanfaatkan sebagai minuman herbal untuk kesehatan tubuh.

Bernama latin Cassia acutifolia atau Cassia angustifolia, daun jati cina berbentuk lonjong dengan pangkal dan ujung meruncing. Tanaman ini juga memiliki daun kelopak lima berwarna kuning.

Dikutip dari buku Buku Pintar Tanaman Obat: 431 Jenis Tanaman Penggempur Aneka Penyakit (2008) terbitan Agromedia Pustaka, daun jati cina mengandung senyawa seperti senosida, glikosida rhein, aloeemodin, musilago, flavonoid, glikosida naftalena, isoramnetin, asam krisofanat, senakrol, senapikrin, katartomanit, dan sebagainya.

Kandungan ini membuatnya kerap digunakan sebagai obat untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan.

Lantas, apa saja manfaat daun jati cina?

Baca juga: 7 Khasiat Daun Meniran untuk Kesehatan, Apa Saja?


Manfaat daun jati cina

Berikut sederet manfaat yang akan didapat setelah mengonsumsi daun jati cina atau daun senna.

1. Mengurangi sembelit

Dilansir dari buku Teh Daun Jati Cina dan Daun Alpukat Kaya Manfaat bagi Kesehatan Lansia oleh Retno Dewi Noviyanti dan Dewi Pertiwi Dyah Kusudaryati, daun senna mengandung senyawa senosida.

Kandungan ini membuatnya ampuh melancarkan buang air besar atau bersifat laksatif. Karenanya, tanaman ini dapat mengatasi sembelit dan menjadi obat pencahar alami.

Senyawa tadi bekerja dengan memicu gerakan dalam usus yang memudahkan feses keluar. 

2. Bantu menyiapkan kolonoskopi

Kolonoskopi merupakan tindakan pengecekan masalah pada usus besar dan rektum. Dokter akan memastikan organ tersebut bersih dari feses sebelum melakukannya.

Daun senna yang diseduh menjadi teh akan mampu membersihkan usus dari kotoran dengan lebih baik. Ini berkat kandungan senyawa magnesium sitrat di dalamnya.

3. Mengatasi wasir

Selain mengatasi sembelit, minuman dari daun cina juga menurunkan risiko wasir atau pembengkakan pembuluh darah pada anus atau ujung usus besar.

Namun, daun ini tidak langsung mengobati wasir. Daun senna hanya membantu mengurangi sulit BAB yang membuat tubuh perlu mengejan lebih keras.

Baca juga: 5 Kelompok Orang yang Perlu Menghindari Konsumsi Daun Murbei

4. Meredakan gejala sindrom iritasi usus besar

Ilustrasi teh daun jati cinaUnsplash Ilustrasi teh daun jati cina

Sindrom iritasi usus besar (IBS) adalah kelainan pada usus besar akibat gangguan kontraksi otot atau masalah saraf yang mengatur kerja saluran pencernaan. 

Halaman:

Terkini Lainnya

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

Tren
Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Tren
21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

Tren
Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Tren
Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Tren
Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

Tren
Daftar Lengkap Link Pengumuman Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024, Cek di Sini!

Daftar Lengkap Link Pengumuman Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024, Cek di Sini!

Tren
Aturan Baru, Peserta BPJS Kesehatan Bisa Naik Kelas Rawat Inap Kecuali Kategori Ini

Aturan Baru, Peserta BPJS Kesehatan Bisa Naik Kelas Rawat Inap Kecuali Kategori Ini

Tren
Pesawat Boeing 757 Milik Donald Trump Menabrak Pesawat Komersial di Bandara Florida

Pesawat Boeing 757 Milik Donald Trump Menabrak Pesawat Komersial di Bandara Florida

Tren
4 Fakta Anak Bunuh Ibu di Sukabumi, Sempat Tidur dengan Badan Penuh Bercak Darah

4 Fakta Anak Bunuh Ibu di Sukabumi, Sempat Tidur dengan Badan Penuh Bercak Darah

Tren
Cuaca Panas, Hindari Pakai Baju Berbahan Ini agar Tak Bau Badan

Cuaca Panas, Hindari Pakai Baju Berbahan Ini agar Tak Bau Badan

Tren
KRIS BPJS Kesehatan Siap Diterapkan, Mungkinkah Iuran Dipukul Rata?

KRIS BPJS Kesehatan Siap Diterapkan, Mungkinkah Iuran Dipukul Rata?

Tren
11 Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Imbas Kecelakaan Bus di Subang

11 Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Imbas Kecelakaan Bus di Subang

Tren
Pemerintah Wajibkan Semua Penduduk Ikut BPJS Kesehatan, Bagaimana jika Tidak Mampu?

Pemerintah Wajibkan Semua Penduduk Ikut BPJS Kesehatan, Bagaimana jika Tidak Mampu?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com