Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Mengusir Kucing yang Suka Menggali Tanah dan BAB di Rumput Pekarangan

Kompas.com - 26/11/2023, 08:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Pertimbangkan memasang pagar dari bahan yang kuat dengan roller logam yang dipasang di bagian atas panel pagar untuk mencegah kucing masuk atau keluar.

4. Gunakan pendeteksi suara

Dikutip dari Country Living (20/11/2023), alat pendeteksi suara bekerja seperti penyiram air otomatis. Alat ini akan mendeteksi pergerakan di sekitarnya.

Jika ada kucing lewat, alat tersebut akan mengeluarkan suara ultrasonik dengan frekuensi sangat tinggi yang tidak menyenangkan bagi kucing.

Meski suara ini hampir tidak dapat didengar manusia, kucing yang terganggu akan pergi saat mendengarnya.

Baca juga: Cara Mengusir Kucing agar Tidak Buang Kotoran Sembarangan

5. Tutup halaman rumah dengan ranting

Kucing tidak menyukai permukaan tanah yang bertekstur tajam di bawah kakinya.

Karena itu,  menempatkan ranting atau daun kering di halaman rumah akan membuat kucing tidak nyaman dan membuatnya pergi.

Alternatif lain bisa juga dengan meletakkan mulsa, batu kerikil, cangkang telur, semak-semak, atau alas karpet plastik bekas.

Ilustrasi kucing liar di halaman rumah. PIXABAY/LENG KANGRUI Ilustrasi kucing liar di halaman rumah.

6. Sering siram tanaman di halaman

Dilansir dari House Beautiful (9/5/2023), kucing tidak menyukai tanah yang basah.

Kucing lebih menyukai tanah yang gembur dan kering dengan tumpukan mulsa dan kompos.

Oleh karena itu, menyirami tanaman dan rumput di halaman rumah dengan baik akan mencegah mereka buang air besar di sana dan merusak tanaman.

Baca juga: Cara Mengusir Kucing Jantan yang Suka Mengejar Betina

7. Taruh kotak pasir untuk kotoran kucing di luar

Jika kucing benar-benar tidak bisa diusir dan dicegah agar berhenti BAB di halaman, pertimbangkan meletakkan kotak pasirnya di luar rumah.

Gunakan kotak atau nampan sebagai tempat pasir, serpihan kayu, atau tanah gembur yang biasa dijadikan tempat kucing buang air.

Lalu, tempatkan kotak tadi di halaman rumah. Cara ini akan membuat kucing pindah buang air menjadi di dalam kotak dan tidak lagi merusak halaman rumah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Jepang Sengaja Tutupi Pemandangan Gunung Fuji dengan Kain, Apa Alasannya?

Jepang Sengaja Tutupi Pemandangan Gunung Fuji dengan Kain, Apa Alasannya?

Tren
Cara Ikut Hari Sejuta Kiblat Kemenag Sore Ini, Ada Hadiah Rp 20 Juta

Cara Ikut Hari Sejuta Kiblat Kemenag Sore Ini, Ada Hadiah Rp 20 Juta

Tren
Perubahan Iklim Disebut Jadi Penyebab Qatar Airways Alami Turbulensi Hebat

Perubahan Iklim Disebut Jadi Penyebab Qatar Airways Alami Turbulensi Hebat

Tren
5 Poin Pidato Megawati di Rakernas PDI-P, Kritik Pemilu dan Peluang Puan Jadi Ketum PDI-P

5 Poin Pidato Megawati di Rakernas PDI-P, Kritik Pemilu dan Peluang Puan Jadi Ketum PDI-P

Tren
Mengaku Tidak Bunuh Vina, Pegi Tetap Terancam Hukuman Mati

Mengaku Tidak Bunuh Vina, Pegi Tetap Terancam Hukuman Mati

Tren
Kronologi Penangkapan DPO Caleg PKS di Aceh Tamiang, Diamankan Saat Belanja Pakaian

Kronologi Penangkapan DPO Caleg PKS di Aceh Tamiang, Diamankan Saat Belanja Pakaian

Tren
Cara Meluruskan Arah Kiblat Saat Matahari di Atas Kabah Hari Ini

Cara Meluruskan Arah Kiblat Saat Matahari di Atas Kabah Hari Ini

Tren
18 Tahun Silam Yogyakarta Diguncang Gempa M 5,9, Ribuan Orang Meninggal Dunia

18 Tahun Silam Yogyakarta Diguncang Gempa M 5,9, Ribuan Orang Meninggal Dunia

Tren
Apa yang Terjadi jika Tidak Membayar Denda Tilang Elektronik?

Apa yang Terjadi jika Tidak Membayar Denda Tilang Elektronik?

Tren
4 Pilihan Ikan Tinggi Seng, Bantu Cegah Infeksi Penyakit

4 Pilihan Ikan Tinggi Seng, Bantu Cegah Infeksi Penyakit

Tren
5 Update Pembunuhan Vina: Pegi Bantah Jadi Pelaku dan Respons Keluarga

5 Update Pembunuhan Vina: Pegi Bantah Jadi Pelaku dan Respons Keluarga

Tren
Batas Usia Pensiun Karyawan Swasta untuk Hitung Uang Pesangon Pensiunan

Batas Usia Pensiun Karyawan Swasta untuk Hitung Uang Pesangon Pensiunan

Tren
Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Apa Saja?

Tanda Kolesterol Tinggi yang Sering Diabaikan, Apa Saja?

Tren
Air Rendaman dan Rebusan untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

Air Rendaman dan Rebusan untuk Menurunkan Berat Badan, Cocok Diminum Saat Cuaca Panas

Tren
Prakiraan BMKG: Ini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 27-28 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Ini Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir pada 27-28 Mei 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com