Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Fakta Menarik tentang Penglihatan Kucing

Kompas.com - 24/07/2023, 13:30 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

5. Tidak melihat warna seperti manusia

Proporsi batang dan kerucut bervariasi antara kucing dan manusia. Kucing tidak memiliki banyak reseptor kerucut tetapi memiliki lebih banyak sel batang.

Artinya mereka tidak melihat warna-warna cerah, tetapi dapat melihat dengan lebih baik dalam kegelapan.

6. Penglihatan tepi lebih baik daripada manusia

Mata kucing sedikit miring ke luar, sedangkan mata manusia datar di bagian depan wajahnya.

Perbedaan halus ini berarti kucing memiliki bidang penglihatan yang jauh lebih luas daripada kita.

7. Matanya pandai mengikuti benda bergerak

Kucing pandai melihat dan mengikuti objek yang bergerak sangat cepat. Baik itu tikus yang berlarian di taman, pantulan cahaya dari jam tangan Anda, atau lalat yang berdengung di sekitar ruangan.

Baca juga: Terasa seperti Ampelas, Berikut 7 Fakta Unik tentang Lidah Kucing

8. Menggunakan indra lain untuk melengkapi penglihatan

Penglihatan kucing disesuaikan dengan kebutuhannya, dan mereka juga memiliki indra penciuman dan pendengaran yang sangat baik untuk mengisi kekurangan penglihatannya.

9. Kucing memiliki tapetum lucidum

Tapetum lucidum adalah lapisan jaringan yang berada di belakang retina di bagian belakang mata.

Ini bertindak sebagai "retro-reflektor", memantulkan cahaya ke retina mata dan memberi reseptor cahaya untuk mendeteksi rangsangan dan menghasilkan sinyal gambar.

10. Kucing tidak bisa melihat yang ada di bawah hidungnya

Kucing tidak bisa melihat di bawah hidungnya. Ketika Anda memberi makanan di bawah hidungnya, kemungkinan ketika mereka memperhatikan suguhan itu karena aroma daripada melihatnya

Baca juga: Sering Dianggap Pembawa Sial, Berikut 7 Fakta Unik tentang Kucing Hitam

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Tren
Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Tren
Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Tren
Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Tren
Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Tren
BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

Tren
Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Tren
Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Tren
Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Sosok Rahmady Effendi Hutahaean, Eks Kepala Kantor Bea Cukai Purwakarta yang Dilaporkan ke KPK

Tren
Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Harta Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Janggal, Benarkah Hanya Rp 6,3 Miliar?

Tren
5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

5 Potensi Efek Samping Minum Susu Campur Madu yang Jarang Diketahui

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com