Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Pose Yoga Sederhana untuk Meredakan Gejala Migrain

Kompas.com - 22/07/2023, 20:00 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - Migrain adalah kondisi yang biasanya terasa seperti sakit kepala dengan nyeri berdenyut di salah satu sisi kepala.

Dilansir dari Cleveland Clinic, migrain adalah penyakit saraf umum yang menyebabkan gejala, terutama sakit kepala berdenyut di satu sisi kepala Anda.

Kondisi ini bisa bertambah parah dengan aktivitas fisik, cahaya, suara, atau bahkan bau tertentu. Ia bisa berlangsung setidaknya empat jam atau bahkan berhari-hari.

Migrain termasuk kondisi sakit kepala primer, artinya tidak disebabkan oleh kondisi medis tertentu yang berbeda.

Baca juga: Sakit Kepala karena Asam Lambung? Ini Tips Mengatasinya

Tidak ada obat untuk sakit kepala migrain, tetapi Anda dapat mengambil peran aktif dalam mengelolanya. Salah satu cara untuk meredakannya adalah dengan yoga.

Pose yoga tertentu dapat menargetkan ketegangan dan stres, yang mungkin berkontribusi pada migrain Anda.

Beberapa pose juga dapat membantu meningkatkan sirkulasi dan meningkatkan aliran darah ke otak dan dapat mengurangi rasa sakit atau sensasi berdenyut yang Anda alami.

Baca juga: Ciri Sakit Kepala karena Stroke dan Perbedaannya dengan Migrain

Dilansir dari laman Healthline, penelitian tahun 2014 menemukan bahwa frekuensi dan intensitas sakit kepala berkurang pada orang yang berlatih yoga, selain pengobatan reguler mereka.

Gangguan pada sistem saraf otonom dan pengaturan sistem peredaran darah, diketahui berhubungan dengan kondisi migrain.

Jika keseimbangan dipulihkan, ada kemungkinan migrain akan berkurang. Secara keseluruhan, yoga dapat meningkatkan keseimbangan otonom jantung.

Tips meredakan gejala migrain dengan yoga

Berikut adalah empat pose yang dapat membantu meringankan gejala migrain sekaligus menyeimbangkan kondisi fisik, mental, dan emosional Anda:

1. Child pose

Ilustrasi pose yoga, child pose.iStockphoto/Jomkwan Ilustrasi pose yoga, child pose.

Child pose (pose anak-anak) diketahui dapat menenangkan sistem saraf dan mengurangi rasa sakit.

Caranya cukup mudah, silakan berlutut di lantai. Anda harus menyatukan jari-jari kaki dan merentangkan lutut selebar mungkin.

Turunkan bokong Anda ke tumit, lalu duduk tegak dan biarkan tubuh Anda menyesuaikan diri dengan posisi ini.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengapa Presiden Iran Ikut Meresmikan Bendungan di Negara Azerbaijan?

Mengapa Presiden Iran Ikut Meresmikan Bendungan di Negara Azerbaijan?

Tren
Kasus Vina Cirebon, Nirbhaya New Delhi, dan 'No Viral No Justice'

Kasus Vina Cirebon, Nirbhaya New Delhi, dan "No Viral No Justice"

Tren
Kisah Ayah-Anak Berlayar ke Titik Terpencil di Dunia, Ombak dan Badai Bukan Bahaya Terbesar

Kisah Ayah-Anak Berlayar ke Titik Terpencil di Dunia, Ombak dan Badai Bukan Bahaya Terbesar

Tren
Urutan Lengkap 6 Buku Bridgerton Sesuai Kronologi Ceritanya, Beda dari Netflix

Urutan Lengkap 6 Buku Bridgerton Sesuai Kronologi Ceritanya, Beda dari Netflix

Tren
Seluruh Bagian Pesawat Hangus Terbakar, Harapan Presiden Iran Selamat Sangat Tipis

Seluruh Bagian Pesawat Hangus Terbakar, Harapan Presiden Iran Selamat Sangat Tipis

Tren
Ramai soal Pembalut Wanita Bekas Dicuci atau Langsung Dibuang, Ini Kata Dokter

Ramai soal Pembalut Wanita Bekas Dicuci atau Langsung Dibuang, Ini Kata Dokter

Tren
Helikopter yang Membawa Presiden Iran Ditemukan, Seluruh Bagian Hangus Terbakar

Helikopter yang Membawa Presiden Iran Ditemukan, Seluruh Bagian Hangus Terbakar

Tren
Benarkah Pembangunan Tol Jadi Solusi Jalanan Rawan Longsor di Sumatera Barat?

Benarkah Pembangunan Tol Jadi Solusi Jalanan Rawan Longsor di Sumatera Barat?

Tren
6 Fakta Pesawat Latih Jatuh di BSD, Sempat Hilang Kontak

6 Fakta Pesawat Latih Jatuh di BSD, Sempat Hilang Kontak

Tren
Cerita Perempuan di Surabaya, 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi

Cerita Perempuan di Surabaya, 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi

Tren
Ucapan dan Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2024

Ucapan dan Twibbon Hari Kebangkitan Nasional 2024

Tren
Polisi Ungkap Kronologi Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang Selatan

Polisi Ungkap Kronologi Pesawat Latih Jatuh di BSD Tangerang Selatan

Tren
Kasus Covid-19 di Singapura Naik Nyaris 2 Kali Lipat, Diproyeksi Meledak Juni 2024

Kasus Covid-19 di Singapura Naik Nyaris 2 Kali Lipat, Diproyeksi Meledak Juni 2024

Tren
Helikopter yang Bawa Presiden Iran Jatuh, Pencarian Masih Berlanjut

Helikopter yang Bawa Presiden Iran Jatuh, Pencarian Masih Berlanjut

Tren
Alasan Tidak Boleh Minum Teh Saat Perut Kosong, Ini yang Akan Terjadi

Alasan Tidak Boleh Minum Teh Saat Perut Kosong, Ini yang Akan Terjadi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com