Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tanaman yang Ampuh Mengusir Ular dari Pekarangan Rumah

Kompas.com - 03/12/2022, 08:30 WIB
Diva Lufiana Putri,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Musim hujan tak jarang ular mudah dijumpai karena sarang hewan ini mungkin tergenang air sehingga mereka keluar untuk mencari tempat bersembunyi lain.

Selain itu, musim hujan adalah waktu di mana telur-telur ular menetas karena kelmbapan yang lebih tinggi.

Anda yang tinggal di daerah rawan ular, tentu mengkhawatirkan keberadaan ular yang berbisa tersebut.

Untuk mengatasinya, cobalah menggunakan tanaman tertentu yang dapat mengusir ular berbisa dari pekarangan rumah Anda secara alami.

Caranya yakni dengan menanam tanaman yang dapat mengusir ular.

Baca juga: 10 Cara Mudah dan Ampuh Mengusir Ular dan Tokek di Rumah


7 tanaman yang ampuh usir ular dari rumah

Dilansir dari Pets, Sabtu (04/12/2021) berikut 7 tanaman yang ampuh mengusir ular dari halaman rumah.

1. Serai

Serai menghasilkan bau jeruk yang menyengat dan tidak disukai ular. Citronella juga merupakan produk sampingan dari serai, yang dibenci nyamuk.

Ini adalah salah satu tanaman terbaik yang mengusir ular, nyamuk, dan bahkan kutu dari kebun Anda. Serai tahan kekeringan dan mudah perawatannya.

2. Lidah mertua

Lidah Mertua adalah salah satu tanaman terbaik yang mengusir ular karena daunnya yang tajam. Daun yang tajam dari Lidah Mertua ini dinilai menakutkan bagi ular.

Selain itu, tanaman ini juga dapat meremajakan oksigen dengan kecepatan yang lebih tinggi dari biasanya.

Baca juga: 7 Tanaman yang Ampuh Mengusir Ular dari Pekarangan Rumah

3. Bawang merah dan bawang putih

Bawang merah dan bawang putih adalah tanaman kebun yang sangat berguna untuk mengusir ular.

Kedua tanaman ini mengeluarkan bau yang tidak disukai ular, tetapi juga membingungkan mereka.

Tanaman bawang putih mengeluarkan residu berminyak ketika ular merayap di permukaannya.

Minyak ini bekerja sangat mirip dengan bawang ketika kita mengirisnya: aromanya membingungkan seperti semprotan merica.

4. Andrographis paniculata

Tanaman ini endemik di Asia, khususnya di India dan Sri Lanka.

Memiliki akar dan daun yang sangat pahit sehingga ampuh untuk mengusir ular. Diketahui bahwa tanaman ini memiliki efek kuat pada sisik ular.

Konon, jika daunnya dioleskan pada kulit ular, maka akan kepanasan dan bengkak.

Baca juga: Jangan Dibunuh, Ini 7 Cara Mengusir Ular dari Rumah

Halaman:

Terkini Lainnya

35 Ucapan dan Twibbon Hari Waisak 23 Mei 2024

35 Ucapan dan Twibbon Hari Waisak 23 Mei 2024

Tren
Rombongan Presiden Iran Ini Sempat Hidup Sejam Usai Helikopter Jatuh

Rombongan Presiden Iran Ini Sempat Hidup Sejam Usai Helikopter Jatuh

Tren
Mei Diklaim Bulan Terlama dan Bulan Saat Uang Habis-habisan, Apa Penyebabnya?

Mei Diklaim Bulan Terlama dan Bulan Saat Uang Habis-habisan, Apa Penyebabnya?

Tren
Pendaftaran Akun PPDB DKI Jakarta 2024 Dibuka, Klik Sidanira.jakarta.go.id

Pendaftaran Akun PPDB DKI Jakarta 2024 Dibuka, Klik Sidanira.jakarta.go.id

Tren
13 Manfaat Daun Kelor, Ampuh Kontrol Gula Darah dan Atasi Kolesterol

13 Manfaat Daun Kelor, Ampuh Kontrol Gula Darah dan Atasi Kolesterol

Tren
Pekerja yang Terkena PHK Masih Menerima Manfaat JKN Selama 6 Bulan, Ini Syaratnya

Pekerja yang Terkena PHK Masih Menerima Manfaat JKN Selama 6 Bulan, Ini Syaratnya

Tren
Embun Upas Akan Muncul Kembali di Dieng, Kapan Terjadi?

Embun Upas Akan Muncul Kembali di Dieng, Kapan Terjadi?

Tren
Apa Itu Mahkamah Pidana Internasional (ICC)? Berikut Tugas dan Wewenangnya

Apa Itu Mahkamah Pidana Internasional (ICC)? Berikut Tugas dan Wewenangnya

Tren
ICC Ajukan Surat Penangkapan Pimpinan Israel dan Hamas, Peluang Netanyahu Ditahan?

ICC Ajukan Surat Penangkapan Pimpinan Israel dan Hamas, Peluang Netanyahu Ditahan?

Tren
Ali Bagheri, Diplomat Ulung dan Pengkritik Keras Barat yang Kini Menjabat sebagai Menlu Iran

Ali Bagheri, Diplomat Ulung dan Pengkritik Keras Barat yang Kini Menjabat sebagai Menlu Iran

Tren
Cerita di Balik Jasa 'Santo Suruh' yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Cerita di Balik Jasa "Santo Suruh" yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Tren
Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Tren
Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada 'Bumi Manusia'

Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada "Bumi Manusia"

Tren
Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Tren
UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com