Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arab Saudi Buka Kuota Jemaah Haji 2022, Berapa Kuota untuk Indonesia?

Kompas.com - 10/04/2022, 19:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Pemerintah Arab Saudi membuka kuota Haji 2022 sebanyak 1 juta jemaah, baik dalam maupun luar negeri.

Hal tersebut disampaikan oleh Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi pada Sabtu (9/4/2022).

Ini merupakan kali ketiga Arab Saudi menggelar ibadah haji di tengah pandemi Covid-19. Sebelumnya, pada 2019, kuota haji dibuka sebanyak 2,5 juta jemaah.

Setahun kemudian, Arab Saudi kembali membuka 1.000 kuota jemaah haji. Kuota tersebut ditambah lagi pada 2021 yang mencapai 60.000.

Kendati demikian, setelah dua tahun batal berangkat, Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas memastikan, keberangkatan jemaah haji Indonesia tahun ini.

“Syukur alhamdulillah, jemaah haji Indonesia bisa berangkat tahun ini. Ini kabar yang sangat ditunggu jemaah haji di tanah air," ujarnya melalui keterangan resmi.

Lantas, berapa kuota jemaah haji untuk Indonesia?

Baca juga: Arab Saudi soal Haji 2022: Kuota 1 Juta Jemaah, Usia di Bawah 65 Tahun

Berapa kuota untuk jemaah haji Indonesia?

Meskipun Pemerintah Arab Saudi telah mengumumkan kuota jemaah Haji 2022, Yaqut belum bisa memastikan berapa jumlah kuota yang diberikan untuk jemaah haji di Indonesia.

Pasalnya, kuota haji yang mencapai 1 juta itu nantinya terdiri dari jemaah haji dari Arab Saudi dan luar negeri.

Yaqut menegaskan, pihaknya tetap siap menyelenggarakan ibadah haji berapapun kuota yang diterima.

Sebab, persiapan pemberangkatan jemaah haji ke tanah suci telah dilakukan.

"Kita akan optimalkan berapapun kuota nanti yang diberikan untuk Indonesia. Bahkan, kalau bisa kita akan upayakan agar Indonesia bisa mendapat tambahan," tegasnya.

Sebagai negara dengan jumlah haji paling tinggi, Yaqut akan mengupayakan penambahan dengan cara mengambil kuota dari luar negeri yang tidak digunakan.

Baca juga: Persiapan Haji 2022, Ini Vaksin yang Disetujui Arab Saudi

Persiapan jemaah haji Indonesia

Selama ini, persiapan jemaah haji di Indonesia telah dilakukan oleh Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag.

Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Hilman Latief mengatakan, pihaknya akan segera menindaklanjuti keputusan kuota ibadah haji yang telah diumumkan Pemerintah Arab Saudi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Adakah Manfaat Berhenti Minum Kopi?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 31 Mei-1 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

[POPULER TREN] Bayi Tertabrak Fortuner, Orangtua Bisa Dipidana? | Mahasiswa UM Palembang Diduga Plagiat Skripsi Lulusan Unsri

Tren
Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com