Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masih Diminta Upgrade Akun soal Program Prakerja, Ini Solusi untuk Pencairan Insentifnya

Kompas.com - 14/05/2020, 13:35 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Permasalahan mengenai Kartu Prakerja seperti tidak ada habisnya.

Beberapa hari terakhir, banyak warganet mengaku mendapat keterangan harus upgrade akun e-wallet padahal sudah upgrade akun.

Seperti diketahui sebelumnya, peserta Prakerja bisa mendapatkan biaya pelatihan sebesar Rp 1 juta dan insentif sebesar Rp 2,55 juta.

Baca juga: Masih Bingung soal Insentif Prakerja? Ini Jumlahnya hingga Kapan Didapatnya

Uang insentif bisa didapatkan setelah menyelesaikan pelatihan dan memberikan ulasan serta nilai kepada lembaga pelatihan.

Insentif itu dikirim ke rekening BNI peserta. Tapi jika tidak punya, bisa juga menggunakan e-wallet GoPay, OVO, dan LinkAja.

Untuk menggunakan e-wallet tersebut, peserta harus meng-upgrade akun mereka terlebih dahulu.

Baca juga: Status Kelolosan Pendaftar Kartu Prakerja Berubah, Ini Penjelasannya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com