Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/04/2021, 08:45 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

 

3. Obat cacing

Dikutip dari buku “Minyak Kepayang Pantas Disayang” oleh Redaksi Trubus terbitan PT. Trubus Swadaya, mengonsumsi biji keluak secara tidak langsung dapat mengobati cacingan dan menjaga kesehatan pencernaan.

Kandungan asam lemak siklik dalam biji keluak diduga menjadi senyawa yang dapat memerangi cacing pada tubuh manusia.

Baca juga: 2 Cara Simpan Kluwek agar Tidak Lembab dan Jamuran, Jangan Taruh Stoples

4. Obat luka luar

Getah daun pohon keluak mampu membantu penyembuhan luka pada bagian luar tubuh.

Hal ini didapatkan dari senyawa flavonoid yang terkandung dalam getah dan menjadi anti bakteri.

Dilansir dari Healthline, flavonoid juga dapat membantu tubuh manusia berfungsi lebih efisien dan melindungi tubuh dari molekul berbahaya yang dapat masuk ke dalam tubuh serta pemicu stres sehari-hari.

Buku “Minyak Kepayang Pantas Disayang” oleh Redaksi Trubus terbitan PT. Trubus Swadaya bisa dibaca gratis melalui aplikasi iPusnas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com