Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raja Charles III Jalani Operasi Pembesaran Prostat, Apa Saja Gejala dan Penyebabnya?

Kompas.com - 28/01/2024, 11:00 WIB
Verelladevanka Adryamarthanino ,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Raja Charles III tengah menjalani prosedur penanganan pembesaran prostat yang ia alami.

Dikutip dari AP News, Sabtu (27/1/2024), raja berusia 75 tahun itu saat ini sedang menjalani perawatan berkala di Klinik London sejak Jumat (26/1/2024).

"Raja pagi ini dirawat di rumah sakit London untuk perawatan terjadwal," ucap pihak istana.

Raja Charles III sendiri memutuskan untuk mengumumkan operasinya tersebut guna mendorong pria lain agar segera memeriksakan prostatnya demi kesehatan.

Lantas, apa saja gejala, penyebab, dan cara mengatasi pembesaran prostat

Gejala pembesaran prostat

Dilansir dari Mayo Clinic (21/2/2023), prostat adalah kelenjar kecil yang membantu membuat air mani.

Prostat terletak tepat di bawah kandung kemih. Seringkali, ukuran prostat ini akan bertambah besar seiring dengan bertambahnya usia.

Oleh sebab itu, penting untuk menyadari sejak dini apa saja gejala dan penyebab dari terjadinya pembesaran prostat.

Ada gejala umum dan gejala khusus di gangguan pembesaran prostat, berikut penjelasannya:

Gejala umum

Dilansir dari NHS (8/6/2023), gejala umum pembesaran prostat adalah:

  • Kebutuhan buang air kecil yang sering atau mendesak
  • Lebih sering buang air kecil saat malam hari
  • Mulai kesulitan buang air kecil
  • Aliran urine mulai melemah
  • Kesulitan untuk buang air kecil hingga selesai.

Gejala khusus

Sementara itu, gejala khusus atau yang kurang umum dari pembesaran prostat meliputi:

  • Infeksi saluran kemih
  • Tidak bisa buang air kecil
  • Adanya darah dalam urine
  • Penyempitan uretra, saluran yang membawa urine keluar dari tubuh
  • Batu ginjal
  • Kanker prostat atau kandung kemih.

Apabila Anda mulai merasakan gejala-gejala tersebut, segera konsultasikan ke dokter ahli.

Sebab, gejala pembesaran prostat cenderung akan memburuk apabila tidak segera ditangani.

Baca juga: 7 Manfaat Daun Pepaya, Bisa Cegah Kanker Payudara dan Prostat

Penyebab pembesaran prostat

Sampai saat ini belum ada studi kllinis yang dapat menjelaskan secara pasti apa penyebab terjadinya pembesaran prostat.

Halaman:

Terkini Lainnya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Harta Prajogo Pangestu Tembus Rp 1.000 Triliun, Jadi Orang Terkaya Ke-25 di Dunia

Tren
Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Media Asing Soroti Banjir Bandang Sumbar, Jumlah Korban dan Pemicunya

Tren
Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Sejarah Lari Maraton, Jarak Awalnya Bukan 42 Kilometer

Tren
Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Rekonfigurasi Hukum Kekayaan Intelektual terhadap Karya Kecerdasan Buatan

Tren
Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Basuh Ketiak Tanpa Sabun Diklaim Efektif Cegah Bau Badan, Benarkah?

Tren
BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

BPJS Kesehatan Tegaskan Kelas Pelayanan Rawat Inap Tidak Dihapus

Tren
Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Cara Memindahkan Foto dan Video dari iPhone ke MacBook atau Laptop Windows

Tren
Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Video Viral Pusaran Arus Laut di Perairan Alor NTT, Apakah Berbahaya?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com