Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Jenis Teh dan Manfaatnya: Membakar Lemak hingga Cegah Diabetes

Kompas.com - 22/03/2022, 12:33 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

7. Mencegah penyakit kadiovaskular

Penyakit kardiovaskular, termasuk penyakit jantung dan stroke, adalah penyebab utama kematian di seluruh dunia.

Studi menunjukkan, teh hijau dapat memperbaiki beberapa faktor risiko utama untuk penyakit ini, yang meliputi peningkatan kadar kolesterol total dan kolesterol LDL (buruk).

Teh hijau juga meningkatkan kapasitas antioksidan darah, yang melindungi partikel LDL dari oksidasi.

Nah itulah jenis-jenis teh dan manfaatnya yang dapat membakar lemak hingga mencegah diabetes. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com