Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Alasan Peneliti Khawatirkan Varian Omicron | Cara Dapat Diskon Tarif Listrik Desember

Kompas.com - 02/12/2021, 06:15 WIB
Inggried Dwi Wedhaswary

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Ditemukannya varian baru virus corona, Omicron, menimbulkan keresahan baru di dunia.

Apalagi, sejumlah negara di Eropa mengalami peningkatan kasus Covid-19. Para peneliti pun mengungkapkan kekhawatirannya terhadap varian Omicron.

Berita soal ini menjadi salah satu berita yang paling banyak dibaca di laman Tren sepanjang Rabu (1/12/2021) hingga Kamis (2/12/2021) pagi.

Berita lainnya yang banyak diikuti pembaca seputar cara mendapatkan diskon tarif listrik bulan Desember 2021.

Selengkapnya, berikut sejumlah berita populer Tren:

1. Alasan peneliti khawatirkan varian Omicron

Para ilmuwan di dunia menyampaikan kekhawatiran atas ditemukannya varian baru virus corona, Omicron.

Apa alasan para peneliti merasa khawatir dengan keberadaan varian baru Omicron ini?

Simak selengkapnya pada berita ini:

Ini Alasan Mengapa Varian Omicron Dikhawatirkan Para Peneliti

2. Cara dapat diskon tarif listrik Desember 2021

Pemberian diskon tarif listrik masih diberikan pemerintah pada bulan Desember ini.

Sebelumnya, pemberian stimulus listrik untuk pelanggan rumah tangga 450 VA-900 VA serta usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) ini hanya sampai September 2021.

Perpanjangan keringanan tarif listrik ini meliputi diskon tarif, termasuk pembebasan biaya beban abonemen dan penerapan ketentuan rekening minimum kepada pelanggan sosial, bisnis, dan industri.

Simak cara mendapatkan diskon tarif listrik pada berita berikut ini:

Cara Dapatkan Diskon Tarif Listrik Desember 2021, Tak Perlu Akses WhatsApp dan Website PLN

3. Daftar UMK di Jateng

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah telah menetapkan upah minimum kabupaten/kota di Jateng.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com