Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak, Ini 12 Makanan yang Bisa Menambah Berat Badan

Kompas.com - 04/04/2021, 09:02 WIB
Mela Arnani,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Setiap orang pasti berkeinginan mempunyai berat tubuh yang ideal. Tidak terlalu gemuk, juga tidak terlalu kurus. 

Terkadang, beberapa orang mengalami kondisi tubuh yang terlalu kurus dan ingin menambah berat badannya.

Baca juga: Waspada, Ini 9 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Darah Tinggi

Melansir Healthline, terdapat sejumlah kondisi yang dapat menyebabkan penurunan berat badan tidak sehat, seperti gangguan makan, masalah tiroid, penyakit seliaka, kanker, hingga infeksi tertentu.

Karena itu  sangat penting untuk mengonsumsi makanan bergizi dan menjaga gaya hidup sehat.

Lantas, apa saja makanan yang dapat membantu menambah berat badan?

Berikut beberapa di antaranya makanan yang dapat menambah berat badan, seperti dilansir dari Medical News Today:

1. Susu

Susu menawarkan campuran lemak, karbohidrat, dan protein.

Ini juga merupakan sumber vitamin dan mineral yang sangat baik, termasuk kalsium.

Susu dapat ditambahkan ke dalam menu makanan, bagi siapa pun yang ingin menambah berat badan.

2. Beras

Beras setelah diolah menjadi nasi menjadi sumber karbohidrat baik, yang berkontribusi pada penambahan berat badan.

Nasi dapat dikonsumsi dengan makanan yang mengandung protein dan sayuran.

Baca juga: 10 Makanan yang Dapat Mempengaruhi Munculnya Jerawat, Apa Saja?

3. Daging merah

Mengonsumsi daging merah telah terbukti membantu membangun otot dan menambah berat badan.

Ini termasuk steak, yang mengandugn leusin dan kreatin, nutrisi penting dalam meningkatkan massa otot.

Steak dan daging merah lainnya mengandung protein dan lemak, yang meningkatkan berat badan. Namun, tetap harus dibatasi asupannya.

Baca juga: 8 Makanan yang Baik untuk Kesehatan Hati

4. Kacang dan selai kacang

Mengonsumsi kacang-kacangan secara rutin dapat membantu seseorang menambah berat badan dengan aman.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Tren
Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Tren
Berapa Gaji Komite BP Tapera? Ada Menteri Basuki dan Sri Mulyani

Berapa Gaji Komite BP Tapera? Ada Menteri Basuki dan Sri Mulyani

Tren
Daftar Orang Terkaya Indonesia Versi Forbes dan Bloomberg Akhir Mei 2024

Daftar Orang Terkaya Indonesia Versi Forbes dan Bloomberg Akhir Mei 2024

Tren
Cara Download Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile), Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Jadi Lebih Mudah

Cara Download Aplikasi JMO (Jamsostek Mobile), Bayar Iuran BPJS Ketenagakerjaan Jadi Lebih Mudah

Tren
Syarat Kredit Rumah Pakai Tapera dan Kelompok Prioritas Penerimanya

Syarat Kredit Rumah Pakai Tapera dan Kelompok Prioritas Penerimanya

Tren
Biar Ibadah Haji Lancar, Ini 4 Hal yang Wajib Dipersiapkan Jemaah

Biar Ibadah Haji Lancar, Ini 4 Hal yang Wajib Dipersiapkan Jemaah

BrandzView
Israel Klaim Kuasai Koridor Philadelphia, Berisi Terowongan untuk Memasok Senjata ke Hamas

Israel Klaim Kuasai Koridor Philadelphia, Berisi Terowongan untuk Memasok Senjata ke Hamas

Tren
KCIC Luncurkan Frequent Whoosher Card untuk Penumpang Kereta Cepat, Tiket Bisa Lebih Murah

KCIC Luncurkan Frequent Whoosher Card untuk Penumpang Kereta Cepat, Tiket Bisa Lebih Murah

Tren
Intip Kehidupan Mahasiswa Indonesia di UIM Madinah, Beasiswa '1.000 Persen' dan Umrah Tiap Saat

Intip Kehidupan Mahasiswa Indonesia di UIM Madinah, Beasiswa "1.000 Persen" dan Umrah Tiap Saat

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com