Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pria Ini Marah Dapati Ada Pria Lain Intip Dirinya di Toilet Umum

Kompas.com - 05/07/2022, 16:29 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

PENANG, KOMPAS.com – Beberapa dari Anda mungkin pernah atau sering mendengar kasus perempuan marah ketika mendapati dirinya diintip oleh lelaki saat memanfaatkan toilet umum.

Tolet umum seperti di tempat makan, stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU), terminal bus kerap dilaporkan menjadi “hotspot” bagi predator untuk memangsa para perempuan.

Nah, insiden yang terjadi di Negara Bagian Penang, Malaysia belum lama ini agak lain. Di mana, korbannya adalah laki-laki yang diintip oleh laki-laki lain.

Baca juga: Punya Gaji Rp 22,9 Juta, Gadis Ini Pilih Batasi Pengeluaran Makan Rp 97.000 Per Bulan, Ini Hasilnya

Dilansir dari World of Buzz, Jumat (1/7/2022), baru-baru ini, video berdurasi 2 menit tentang seorang pria yang berhadapan dengan pria lain yang mencoba mengintipnya di toilet umum viral di Facebook di Malaysia.

Dalam video, terlihat korban membuka pintu toilet dan mendapati ada pria lain berbaju hitam berdiri di sebelah kanan di luar bilik toiletnya, dengan sikap yang sangat mencurigakan.

Menurut korban, pria berbaju hitam itu mengetuk pintunya beberapa kali saat berada di bilik toilet.

Insiden itu dilaporkan terjadi di di sebuah hentian Rehat dan Rawat (R&R) Juru, Perai, Pulau Pinang, Malaysia.

Setelah mengetahui sedang direkam, pria yang diduga baru mengintip di toilet umum itu segera mencoba melarikan diri, tetapi tidak berhasil.

Korban terus mengikutinya saat merekam dan pria itu kembali ke toilet sebelum bersembunyi di salah satu bilik.

Baca juga: Bapak Ini Selalu Sendirian di Restoran, Pesan 8 Porsi, tapi Mengaku Makan dengan Keluarga

“Maafkan aku, aku benar-benar minta maaf”

Korban yang marah kemudian menendang pintu beberapa kali untuk mengeluarkan pelaku dan berkata, "Apakah kamu ingin aku menginjak wajahmu?".

Pelaku terus meminta maaf dan meyakinkan korban bahwa dia tidak melakukan apa-apa.

Di akhir video, pria berbaju hitam yang diduga menjadi pelaku terlihat kabur ke SPBU terdekat dari R&R sebelum menghilang.

World of Buzz menulis, insiden ini bisa digunakan sebagai pengingat bagi semua orang, baik pria maupun wanita.
Di mana, semuanya perlu lebih waspada terhadap lingkungan sekitar. Jika kebetulan mengalami kejadian seperti itu, dianjurkan segera lapor ke pihak berwajib.

Baca juga: Pria Ini Batal Bunuh Diri Lompat dari Lantai 31 karena Dibawakan Makan Siang oleh Keluarganya

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Otoritas Cuaca AS Sebut Dampak Badai Matahari Kuat yang Hantam Bumi

Otoritas Cuaca AS Sebut Dampak Badai Matahari Kuat yang Hantam Bumi

Global
Tabrakan 2 Kereta di Argentina, 57 Orang Dilarikan ke Rumah Sakit

Tabrakan 2 Kereta di Argentina, 57 Orang Dilarikan ke Rumah Sakit

Global
Inggris Cabut Visa Mahasiswa Pro-Palestina yang Protes Perang Gaza

Inggris Cabut Visa Mahasiswa Pro-Palestina yang Protes Perang Gaza

Global
3 Warisan Dokumenter Indonesia Masuk Daftar Memori Dunia UNESCO

3 Warisan Dokumenter Indonesia Masuk Daftar Memori Dunia UNESCO

Global
Israel Kirim 200.000 Liter Bahan Bakar ke Gaza Sesuai Permintaan

Israel Kirim 200.000 Liter Bahan Bakar ke Gaza Sesuai Permintaan

Global
China Buntuti Kapal AS di Laut China Selatan lalu Keluarkan Peringatan

China Buntuti Kapal AS di Laut China Selatan lalu Keluarkan Peringatan

Global
AS Kecam Israel karena Pakai Senjatanya untuk Serang Gaza

AS Kecam Israel karena Pakai Senjatanya untuk Serang Gaza

Global
9 Negara yang Tolak Dukung Palestina Jadi Anggota PBB di Sidang Majelis Umum PBB

9 Negara yang Tolak Dukung Palestina Jadi Anggota PBB di Sidang Majelis Umum PBB

Global
Jumlah Korban Tewas di Gaza Dekati 35.000 Orang, Afrika Selatan Desak IJC Perintahkan Israel Angkat Kaki dari Rafah

Jumlah Korban Tewas di Gaza Dekati 35.000 Orang, Afrika Selatan Desak IJC Perintahkan Israel Angkat Kaki dari Rafah

Global
Rangkuman Hari Ke-807 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Angkat Lagi Mikhail Mishustin | AS Pasok Ukraina Rp 6,4 Triliun

Rangkuman Hari Ke-807 Serangan Rusia ke Ukraina: Putin Angkat Lagi Mikhail Mishustin | AS Pasok Ukraina Rp 6,4 Triliun

Global
ICC Didesak Keluarkan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu

ICC Didesak Keluarkan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu

Global
143 Negara Dukung Palestina Jadi Anggota PBB, AS dan Israel Menolak

143 Negara Dukung Palestina Jadi Anggota PBB, AS dan Israel Menolak

Global
AS Akui Penggunaan Senjata oleh Israel di Gaza Telah Langgar Hukum Internasional

AS Akui Penggunaan Senjata oleh Israel di Gaza Telah Langgar Hukum Internasional

Global
[POPULER GLOBAL] Netanyahu Tanggapi Ancaman Biden | Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Gagal

[POPULER GLOBAL] Netanyahu Tanggapi Ancaman Biden | Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Gagal

Global
Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok sebagai Pecundang...

Saat Dokter Jantung Ladeni Warganet yang Sebut Non-Perokok sebagai Pecundang...

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com