Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Dessert Olahan Sagu, Pemenang Kontes Resep Sapapua untuk Indonesia 

Kompas.com - 19/08/2022, 14:08 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

Sagu merupakan pangan lokal asli Indonesia dan beberapa menu juga dipadankan dengan bahan lokal lainnya. 

Penggunaan bahan lokal dinilai berdampak lebih baik dalam memajukan pangan dan produk lokal. 

Juri lainnya yang merupakan penggiat kuliner dan aktif di komunitas Jalan Sutra, Harry Nazarudin, berharap ke depannya dapat melihat menu olahan yang lebih bervariasi tidak hanya menu dessert atau kue.

"Saya berharap semoga ada inovasi dari peserta yang dapat mengkreasikan menu pokok dari bahan tepung sagu, contohnya kreasi olahan mie sagu. Sehingga, tepung sagu bisa lebih populer dan ketahanan pangan Indonesia bisa lebih baik," katanya. 

Ia juga berharap resep ini dapat diikuti dan dibuat oleh masyarakat.  

Baca juga:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com