Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Manfaat Tofu untuk Kesehatan, Salah Satunya Kurangi Resiko Kanker

Kompas.com - 07/12/2021, 21:03 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Silvita Agmasari

Tim Redaksi

Sumber Healthline

Faktanya, penelitian menunjukkan bahwa wanita yang mengonsumsi makanan berbahan dasar kedelai setidaknya sekali seminggu selama masa remaja dan dewasa, memiliki risiko 24 persen lebih rendah terkena kanker payudara.

Kanker sistem pencernaan

Penelitian menunjukkan, asupan tofu yang tinggi pada pria da wanita berpeluang terhindar dari kanker pencernaan. 

Kaum pria memiliki peluang 60 persen lebih rendah terkena kanker pencernaan. Sedangkan wanita berpeluang 59 persen lebih rendah terkena kanker pencernaan.

Kanker prostat

Studi menemukan pria yang mengonsumsi kedelai dalam jumlah yang lebih tinggi, khususnya tofu, memiliki resiko 32-51 persen terhindar dari kanker prostat.

Baca juga:

 

3. Tofu mengurangi pengeroposan tulang

Manfaat isovlafon yang ada dalam tofu sangatlah banyak. Salah satunya yaitu membantu mengurangi pengeroposan tulang.

Data ilmiah menunjukkan bahwa 80 miligram asupan isoflavon pada tofu per hari dapat mengurangi pengeroposan tulang, terutama pada wanita yang mengalami menopause dini.

Baca juga:

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com