Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 27/08/2021, 11:04 WIB
Lea Lyliana

Penulis

Rata-rata ayam negeri ukuran sedang memiliki berat kurang lebih dua kilogram. Sementara, ayam kampung hanya 500 sampai 1200 gram. 

3. Warna dan tekstur daging

Ayam kampung memiliki warna yang lebih gelap daripada ayam negeri. Tekstur dagingnya pun lebih alot karena memiliki lebih banyak otot daripada lemak. 

Baca juga: Resep Ayam Bakar Penyet, Empuk dan Pedasnya Mantap

Berbeda dengan ayam kampung, ayam negeri justru memiliki lebih banyak lapisan lemak daripada ototnya. Hal ini membuat tekstur ayam negeri lebih empuk daripada ayam kampung.

 

4. Cara pengolahan 

Ilustrasi samgyetang, sup ayam ginseng khas Korea. SHUTTERSTOCK/LUXPHO Ilustrasi samgyetang, sup ayam ginseng khas Korea.

Lapisan lemak dalam ayam negeri membuat sebagian orang merasa terganggu. Sebab, lapisan ini dapat menimbulkan bau yang kurang sedap. 

Oleh sebab itu, ayam negeri kurang cocok digunakan untuk memasak sajian rebus termasuk kaldu. 

Baca juga: Cara Membuat Kaldu Ayam Jernih, Pakai Sisa Tulang

Jika ingin membuat kaldu, disarankan untuk menggunakan ayam kampung saja. Penggunaan ayam kampung dapat membuat kaldu lebih gurih dan sedap. 

Buku "Koleksi 120 Resep Masakan Ayam" oleh Yasa Boga terbitan PT Gramedia Pustaka Utama dapat dibeli online di Gramedia.com

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Foodplace (@my.foodplace)

 

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com