Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Faktor yang Menyebabkan Nomor WhatsApp Anda Bisa Terblokir

Kompas.com - 02/04/2024, 11:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

KOMPAS.com - WhatsApp adalah aplikasi chatting dan panggilan populer yang bisa diunduh dan digunakan secara gratis.

Banyak orang menggunakan WhatsApp untuk komunikasi sehari-hari, obrolan pekerjaan, maupun hal penting lainnya. Namun, itu tidak bisa dilakukan jika nomor WhatsApp Anda terblokir.

Ketika nomor WhatsApp diblokir, Anda akan melihat pesan berikut saat membuka WhatsApp: "Akun ini tidak diizinkan menggunakan WhatsApp".

Dikutip dari laman resminya, WhatsApp memblokir akun atau nomor pengguna jika meyakini bahwa aktivitas akun tersebut melanggar ketentuan layanannya.

Hal tersebut termasuk aktivitas akun yang melibatkan spam, penipuan, atau membahayakan keamanan pengguna WhatsApp lainnya.

Baca juga: WhatsApp Tidak Aktif Disebut Tetap Akan Mengeluarkan Status Berdering Saat Ditelepon, Ini Faktanya


Mengapa nomor WhatsApp terblokir?

Nomor WhatsApp Anda dapat terblokir sementara atau permanen jika dideteksi melakukan aktivitas yang melanggar ketentuan.

Berikut beberapa faktor yang menyebabkan nomor WhatsApp Anda diblokir:

1. Melanggar ketentuan WhatsApp

Salah satu faktor yang membuat nomor Anda terblokir adalah karena melanggar ketentuan layanan WhatsApp.

Misalnya menggunakan WhatsApp untuk spam, penipuan, atau membahayakan keamanan pengguna WhatsApp lain.

Baca juga: Cara Aktifkan Kode Rahasia WhatsApp untuk Sembunyikan Pesan Penting

2. Menggunakan aplikasi tidak resmi

Aplikasi WhatsApp yang tidak resmi dapat membahayakan keamanan dan privasi penggunanya, dan hal tersebut tidak diterima oleh pihak WhatsApp.

Untuk menghindari risiko akun terblokir, sebaiknya beralih dan gunakan aplikasi WhatsApp resmi.

3. Terlibat aktivitas scraping

Scraping adalah istilah yang digunakan untuk aktivitas mengumpulkan informasi tanpa izin, baik ekstraksi otomatis yang ditargetkan maupun dalam skala besar.

Memperoleh informasi pengguna dengan cara ini, seperti nomor, foto profil, dan status melanggar ketentuan layanan WhatsApp.

Baca juga: WhatsApp Resmi Larang Screenshot Foto Profil Pengguna Lain

Cara mengatasi nomor WhatsApp terblokir

Cara mengatasi nomor WhatsApp yang terblokir.Unsplash/Dimitri Karastelev Cara mengatasi nomor WhatsApp yang terblokir.

Setiap pengguna WhatsApp disarankan untuk meninjau dengan baik ketentuan layanan dari WhatsApp untuk menghindari pelanggaran.

Halaman:

Terkini Lainnya

Pekerja yang Terkena PHK Masih Menerima Manfaat JKN Selama 6 Bulan, Ini Syaratnya

Pekerja yang Terkena PHK Masih Menerima Manfaat JKN Selama 6 Bulan, Ini Syaratnya

Tren
Embun Upas Akan Muncul Kembali di Dieng, Kapan Terjadi?

Embun Upas Akan Muncul Kembali di Dieng, Kapan Terjadi?

Tren
Apa Itu Mahkamah Pidana Internasional (ICC)? Berikut Tugas dan Wewenangnya

Apa Itu Mahkamah Pidana Internasional (ICC)? Berikut Tugas dan Wewenangnya

Tren
ICC Ajukan Surat Penangkapan Pimpinan Israel dan Hamas, Peluang Netanyahu Ditahan?

ICC Ajukan Surat Penangkapan Pimpinan Israel dan Hamas, Peluang Netanyahu Ditahan?

Tren
Ali Bagheri, Diplomat Ulung dan Pengkritik Keras Barat yang Kini Menjabat sebagai Menlu Iran

Ali Bagheri, Diplomat Ulung dan Pengkritik Keras Barat yang Kini Menjabat sebagai Menlu Iran

Tren
Cerita di Balik Jasa 'Santo Suruh' yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Cerita di Balik Jasa "Santo Suruh" yang Mau Disuruh Apa Saja, dari Jemput Anak Main juga Kubur Ari-ari

Tren
Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Suhu Udara Capai 50 Derajat Celsius, Ini Imbauan bagi Jemaah Haji yang Tiba di Makkah

Tren
Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada 'Bumi Manusia'

Kemendikbud Rekomendasikan 177 Karya Sastra di Sekolah, Ada "Bumi Manusia"

Tren
Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan 22 Mei 2024, Klik rekrutmenbersama2024.fhcibumn.id

Tren
UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

UKT Semakin Mahal dan Janji Prabowo Gratiskan Biaya Kuliah di Kampus Negeri

Tren
Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Minum Madu Campur Lemon

Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Minum Madu Campur Lemon

Tren
Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Catat, Ini 4 Suplemen yang Bisa Sebabkan Kepala Pusing

Tren
Cerita Ed Dwight, Butuh 60 Tahun Sebelum Wujudkan Mimpi Terbang ke Luar Angkasa

Cerita Ed Dwight, Butuh 60 Tahun Sebelum Wujudkan Mimpi Terbang ke Luar Angkasa

Tren
Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Tren
Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang 'Jaka Sembung'

Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang "Jaka Sembung"

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com