Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Studi Ungkap Jalan Kaki Dapat Mencegah Penyakit, Apa Saja?

Kompas.com - 28/12/2023, 12:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jalan kaki secara ilmiah bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Kebiasaan jalan kaki mampu mencegah beragam penyakit, mulai dari jantung, stroke, diabetes tipe 2, obesitas, depresi, demensia, dan kanker.

Dilansir dari Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC), jalan kaki termasuk aktivitas fisik yang menyehatkan tubuh.

Baca juga: Jalan Kaki Vs Lari, Manakah yang Lebih Sehat bagi Tubuh?

Jalan kaki termasuk olahraga kardio dengan intensitas sedang atau kuat. Aktivitas ini dapat membuat Anda bernapas lebih keras dan jantung berdetak lebih kencang.

Orang yang aktif secara fisik dapat hidup lebih lama karena terhindar dari beragam penyakit.

Jalan kaki juga merupakan olahraga berdampak rendah yang mudah dilakukan kapan pun dan di manapun.

Baca juga: 7 Cara Jalan Kaki yang Ampuh Mengecilkan Perut Buncit

Lantas, apa saja penyakit yang bisa dicegah dengan jalan kaki?

Baca juga: Jalan Kaki Sebelum atau Setelah Makan, Mana yang Lebih Baik?

Penyakit yang bisa dicegah dengan jalan kaki

Manfaat jalan kaki dapat mencegah munculnya penyakit kronis dalam tubuh.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 6 macam penyakit kronis yang bisa dicegah dengan jalan kaki:

1. Jalan kaki cegah diabetes tipe 2

Masih dari sumber yang sama, jalan kaki mampu menurunkan glukosa darah dan resistensi insulin.

Hal ini sangat bermanfaat bagi mereka yang memiliki aktivitas duduk sepanjang hari dalam jangka waktu yang lama.

Dilansir dari Live Strong, penelitian yang diterbitkan dalam Jurnal Sports Medicine 2022 membuktikan bahwa jalan kaki selama 2-5 menit setelah makan bermanfaat untuk menurunkan kadar gula darah dalam tubuh. Hal ini baik untuk mencegah risiko diabetes.

Anda bisa berjalan kaki 60-90 menit setelah makan.

Baca juga: Hitung-hitungan Jumlah Kalori yang Terbakar Saat Jalan Kaki

2. Jalan kaki menurunkan berat badan

Ilustrasi apakah jalan kaki selama 45 menit bisa menurunkan berat badan?Shutterstock/BELL KA PANG Ilustrasi apakah jalan kaki selama 45 menit bisa menurunkan berat badan?

Jalan kaki dapat membantu menurunkan berat badan sehingga mencegah penyakit obesitas.

Halaman:

Terkini Lainnya

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Tren
Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Tren
Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Tren
7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

Tren
Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Tren
Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Tren
Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Tren
Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Tren
WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

Tren
Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Tren
21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

Tren
Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Tren
Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Tren
Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com