Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

13 Aroma yang Ampuh Mengusir Kecoak, Aman bagi Hewan Peliharaan

Kompas.com - 14/08/2023, 07:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kecoak umumnya berkeliaran di sekeliling rumah, seperti area dapur, meja makan, atau bahkan kamar mandi.

Kecoak menyukai tempat yang lembab, gelap, kotor, dan dekat sumber makanan. Mereka dapat bersarang dan berkembang biak di lokasi semacam itu.

Jika kecoak telanjur bersarang di rumah, semprotan pembasmi serangga dapat digunakan untuk mengusir kecoak.

Namun, obat ini mengandung bahan kimia sehingga dapat membahayakan pernapasan penghuni rumah dan hewan peliharaan seperti kucing dan anjing.

Sebagai alternatif yang lebih baik, bahan dengan aroma alami berikut dapat digunakan untuk mengusir kecoak secara aman.

Baca juga: Kesal dengan Gangguan Hama, Tanam 15 Pengusir Serangga Ini di Halaman


Aroma untuk mengusir kecoak

Ilustrasi kecoak di rumah. SHUTTERSTOCK/RHJPHTOTOS Ilustrasi kecoak di rumah.
Berikut ini beberapa aroma yang bisa digunakan mengusir kecoak:

1. Lavender

Dilansir dari AZ Animals (14/7/2023), lavender mengeluarkan aroma yang dibenci oleh kecoak.

Untuk mengusir hama tersebut, tanamlah bunga lavender di bagian luar rumah. Selain itu, minyak lavender juga dapat dicampur air untuk menjadi semprotan pengusir hama.

2. Mint

Daun mint dan minyak peppermint mengandung senyawa menthone yang dapat membunuh serangga.

Untuk menggunakannya, campurkan minyak mint dan air dalam botol semprot. Kemudian, semprotkan ke tempat yang dilewati kecoak.

Tak hanya itu, tanaman pohon mint segar dalam pot juga dapat mengusir kecoak.

3. Sereh

Sereh dan minyak esensial citronella ampuh mengusir nyamuk dan kecoak. Campurkan bahan ini dengan air lalu gunakan sebagai semprotan ke tempat yang disukai kecoak.

Tanaman oreganoPixabay/photosforyou Tanaman oregano
4. Oregano

Oregano biasa digunakan untuk bumbu masakan.

Oregano juga mengeluarkan bau menyengat yang dibenci kecoak. Campurkan oregano dan air untuk semprotan pestisida.

5. Daun salam

Daun salam juga bumbu masakan. Tapi, daun salam ampuh menghalangi serangga seperti lelat, ngengat, dan kecoak.

Halaman:

Terkini Lainnya

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

Tren
Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Tren
Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Tren
Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Tren
Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Tren
Apa yang Dilakukan Jemaah Haji Saat Tiba di Bandara Madinah? Ini Alur Kedatangannya

Apa yang Dilakukan Jemaah Haji Saat Tiba di Bandara Madinah? Ini Alur Kedatangannya

Tren
Kisah Omar, Hilang Selama 26 Tahun, Ditemukan Hanya 200 Meter dari Rumahnya

Kisah Omar, Hilang Selama 26 Tahun, Ditemukan Hanya 200 Meter dari Rumahnya

Tren
Naik Rp 13,4 Miliar Selama 2023, Berikut Rincian Harta Kekayaan Jokowi

Naik Rp 13,4 Miliar Selama 2023, Berikut Rincian Harta Kekayaan Jokowi

Tren
Mengenal PTN BLU di Indonesia: Daftar Kampus dan Bedanya dari PTN BH

Mengenal PTN BLU di Indonesia: Daftar Kampus dan Bedanya dari PTN BH

Tren
Kevin Sanjaya Resmi Nyatakan Pensiun Dini dari Bulu Tangkis, Ini Alasannya

Kevin Sanjaya Resmi Nyatakan Pensiun Dini dari Bulu Tangkis, Ini Alasannya

Tren
Serba-serbi Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: Prodi, Formasi, dan Penempatan

Serba-serbi Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: Prodi, Formasi, dan Penempatan

Tren
Siasat SYL 'Peras' Pejabat Kementan, Ancam Copot Jabatan, dan Paksa Mengundurkan Diri

Siasat SYL "Peras" Pejabat Kementan, Ancam Copot Jabatan, dan Paksa Mengundurkan Diri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com