Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dampak Negatif Kebiasaan Merokok Sebelum Tidur

Kompas.com - 08/06/2023, 19:15 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Selain itu, dalam penelitian lain diketahui bahwa untuk mendapatkan istirahat malam yang nyenyak, seseorang harus mengurangi nikotin dan alkohol empat jam sebelum tidur.

Para peneliti mengatakan bahwa orang yang merokok dan mengonsumsi alkohol sebelum tidur, akan merasakan dampak yang besar pada siklus tidur mereka.

Baca juga: 8 Alasan Mengapa Seseorang Menderita Insomnia

Para peneliti juga mencatat bahwa, nikotin adalah zat yang paling umum digunakan untuk membuat seseorang terjaga di malam hari.

Hal tersebut menjadi alasan kuat mengapa seseorang harus menghentikan kebiasaan tidak sehat ini sebelum tidur.

Semua termasuk rokok batang, vape, dan semua cara lain yang menyebabkan seseorang mencerna nikotin.

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Durasi Tidur Sesuai Usia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com