Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kebiasaan di Pagi Hari yang Bisa Menurunkan Berat Badan dengan Cepat

Kompas.com - 08/02/2023, 07:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Cara menurunkan berat badan bisa dilakukan dengan berbagai hal. Salah satunya melalui aktivitas yang menjadi kebiasaan di pagi hari.

Dilansir dari Healthshot, penelitian dari Universitas Northumbria, Newcastle menunjukkan bahwa orang bisa membakar lemak hingga 20 persen lebih banyak ketika berolahraga di pagi hari.

Dalam penelitian itu, olahraga di pagi hari disarankan dalam keadaan perut kosong.

Sebab perut kosong akan menghasilkan energi saat berolahraga dan mulai membakar lemak lebih cepat.

Selain olahraga, kegiatan di pagi apa saja yang bisa menurunkan berat badan?

Baca juga: Bisa Turunkan Berat Badan, Ini Kebiasaan Mudah yang Sering Diabaikan

Kebiasaan pagi yang menurunkan berat badan

Dilansir dari Eat This Not That, pelatih pribadi di layanan pelatihan Fyt, Victoria Brady menjelaskan sejumlah kebiasaan pagi yang mampu membantu menurunkan berat badan yang cepat.

Berikut sederet kebiasaan pagi yang menurunkan berat badan dengan cepat:

1. Peregangan

Melakukan peregangan dipagi hari setelah bangun tidur selama 5-10 menit mampu membuat tubuh lebih rileks.

Menurut Bray, peregangan tubuh bisa menghilangkan stres dan meningkatkan energi.

Sebaliknya, membiarkan tubuh tetap tegang justru menghambat proses penurunan berat badan.

"Ketika tubuh berada di bawah tekanan, itu mmebuat Anda lebih sulit untuk menurunkan berat badan" jelasnya.

Baca juga: Kebiasaan Olahraga Lari yang Aman bagi Usia 50 Tahun ke Atas

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sisa Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2024, Ada Berapa Tanggal Merah?

Sisa Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2024, Ada Berapa Tanggal Merah?

Tren
4 Tanda yang Menunjukkan Orangtua Psikopat, Apa Saja?

4 Tanda yang Menunjukkan Orangtua Psikopat, Apa Saja?

Tren
SIM Diganti NIK Mulai 2025, Kapan Masyarakat Harus Ganti Baru?

SIM Diganti NIK Mulai 2025, Kapan Masyarakat Harus Ganti Baru?

Tren
Dirjen Dikti: Rektor Harus Ajukan UKT 2024 dan IPI Tanpa Kenaikan

Dirjen Dikti: Rektor Harus Ajukan UKT 2024 dan IPI Tanpa Kenaikan

Tren
Warganet Sebut Pemakaian Kain Gurita Bayi Bisa Cegah Hernia, Benarkah?

Warganet Sebut Pemakaian Kain Gurita Bayi Bisa Cegah Hernia, Benarkah?

Tren
Saat Jokowi Sebut UKT Akan Naik Tahun Depan, tapi Prabowo Ingin Biaya Kuliah Turun

Saat Jokowi Sebut UKT Akan Naik Tahun Depan, tapi Prabowo Ingin Biaya Kuliah Turun

Tren
Bolehkah Polisi Hapus 2 Nama DPO Pembunuhan Vina yang Sudah Diputus Pengadilan?

Bolehkah Polisi Hapus 2 Nama DPO Pembunuhan Vina yang Sudah Diputus Pengadilan?

Tren
Kisah Nenek di Jepang, Beri Makan Gratis Ratusan Anak Selama Lebih dari 40 Tahun

Kisah Nenek di Jepang, Beri Makan Gratis Ratusan Anak Selama Lebih dari 40 Tahun

Tren
Ramai soal Uang Rupiah Diberi Tetesan Air untuk Menguji Keasliannya, Ini Kata BI

Ramai soal Uang Rupiah Diberi Tetesan Air untuk Menguji Keasliannya, Ini Kata BI

Tren
Benarkah Pegawai Kontrak yang Resign Dapat Uang Kompensasi?

Benarkah Pegawai Kontrak yang Resign Dapat Uang Kompensasi?

Tren
Peneliti Ungkap Hujan Deras Dapat Picu Gempa Bumi, Terjadi di Perancis dan Jepang

Peneliti Ungkap Hujan Deras Dapat Picu Gempa Bumi, Terjadi di Perancis dan Jepang

Tren
Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas, Mulai Kapan?

Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas, Mulai Kapan?

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Kekeringan Juni-November 2024, Ini Daftar Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Kekeringan Juni-November 2024, Ini Daftar Wilayahnya

Tren
Ada Potensi Kekeringan dan Banjir secara Bersamaan Saat Kemarau 2024, Ini Penjelasan BMKG

Ada Potensi Kekeringan dan Banjir secara Bersamaan Saat Kemarau 2024, Ini Penjelasan BMKG

Tren
Pengakuan Istri, Anak, dan Cucu SYL soal Dugaan Aliran Uang dari Kementan

Pengakuan Istri, Anak, dan Cucu SYL soal Dugaan Aliran Uang dari Kementan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com