Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Foto Bumbu Indomie Goreng Ada 2 Macam, Ini Penjelasan Indofood

Kompas.com - 09/06/2020, 18:03 WIB
Retia Kartika Dewi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebuah unggahan menampilkan adanya perbedaan bumbu mi instan dari Indomie varian goreng viral di media sosial Twiter pada Minggu (9/6/2020).

Adapun pihak pengunggah yakni akun Twitter @subtanyarl.

Dalam twit itu, dilengkapi dengan foto kenampakan perbedaan bumbu antara Indomie produksi luar Pulau Jawa dengan Indomie yang diproduksi di Pulau Jawa.

Baca juga: Viral, Video Pencuri Motor di Sragen Babak Belur Dihakimi Massa

Pada Indomie produksi luar Jawa, bumbu mi instan terdiri dari minyak, kecap, bubuk cabe, penyedap rasa, dan tidak ada saus maupun bawang goreng.

Sementara, pada Indomie yang diproduksi di Pulau Jawa, bumbu mi instan terdiri dari, bawang goreng, penyedap rasa, saus, kecap, dan minyak.

"Pantesan dulu pas pertama merantau ke Jakarta aku kaget kok Indomie pake saos," tulis akun @subtanyarl dalam twitnya.

Baca juga: Viral Video Kecelakaan Tunggal di Tol Pemalang-Batang, Mobil Ditembus Besi Pembatas Jalan

Hingga kini, unggahan tersebut telah di-retwit sebanyak lebih dari 7.700 kali dan telah disukai sebanyak lebih dari 28.500 kali oleh pengguna Twitter lainnya.

Baca juga: Viral, Video Perempuan Taruh Siput di Wajah untuk Kecantikan, Ini Penjelasan Dokter

Pengakuan warganet

Tak hanya itu, sejumlah warganet mengaku bahwa kejadian perbedaan bumbu dalam kemasan Indomie varian goreng tersebut benar terjadi.

Salah satunya akun Twitter benama Uid, @uid_1004.

Diketahui, Uid merupakan salah satu warga di Kota Palembang.

Ia mengunggah video tengah membuka kemasan Indomie goreng yang tidak ada saus pada kemasan bumbu.

"Unboxing indomie bubuk cabee buat yang masih belum percaya. Otw masak mi dulu yak," tulis Uid dalam twitnya, Minggu (7/6/2020).

Baca juga: Mi Instan Bisa Jadi Makanan Sehat, Begini Cara Masaknya

Kemudian, akun Twitter SIN, @urfavoritesin__ yang mengaku tinggal di Lampung dan tidak pernah memakan Indomie goreng menggunakan bumbu saus dari kemasan asli.

"Kok replynya banyak yg gak percaya sih? Demi Tuhan ya, gue tinggal di lampung seumur2 makan indomie ya gak pake saos dan bawang goreng. Kemaren dapet giveaway indomie sedus dari jawa trus ada saos sama bawang gorengnya jadi bingung. Ternyata beneran beda, enakan indomie lampung," tulis SIN dalam twitnya, Minggu (7/6/2020).

Baca juga: Kenapa Mi Instan Bikin Kita Kecanduan?

Sejauh ini, pengakuan dua warganet ini juga mendapatkan impresi tinggi dari pengguna Twitter lain.

Baca juga: INFOGRAFIK: Cara Bikin Mi Instan Jadi Makanan Sehat

Halaman:

Terkini Lainnya

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

NASA Akan Bangun Jalur Kereta Api di Bulan untuk Memudahkan Kerja Astronot

Tren
Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Pasien Pertama Penerima Donor Ginjal Babi Meninggal Dunia, Sempat Bertahan Hidup 2 Bulan

Tren
Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Peneliti Ungkap Ras Kucing yang Miliki Harapan Hidup Paling Lama, Jenis Apa?

Tren
Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Bagaimana Nasib Uang Nasabah Paytren Pasca Ditutup? Ini Kata Yusuf Mansur

Tren
Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Jaringan Sempat Eror Disebut Bikin Layanan Terhambat, BPJS Kesehatan: Tetap Bisa Dilayani

Tren
Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Seekor Kucing Mati Setelah Diberi Obat Scabies Semprot, Ini Kronologi dan Penjelasan Dokter Hewan

Tren
Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini 'Tersapu' oleh Alam

Riwayat Kafe Xakapa di Lembah Anai, Tak Berizin dan Salahi Aturan, Kini "Tersapu" oleh Alam

Tren
Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Video Viral Detik-detik Petugas Damkar Tertabrak hingga Kolong Mobil

Tren
Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Izin Paytren Aset Manajemen Dicabut OJK, Ini Alasannya

Tren
Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Kelas BPJS Kesehatan Dihapus, Kemenkes Sebut KRIS Sudah Bisa Diterapkan

Tren
Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Paus Fransiskus Umumkan 2025 sebagai Tahun Yubileum, Apa Itu?

Tren
Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Bisakah Cairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Paklaring Usai Resign?

Tren
Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Apa Itu Gerakan Blockout 2024 yang Muncul Selepas Met Gala dan Merugikan Taylor Swift juga Zendaya?

Tren
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Korban Luka Bakar 63 Persen, Polisi: Masuk Ranah Pidana

Tren
Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Warga Korsel Dilaporkan Hilang di Thailand dan Ditemukan di Dalam Tong Sampah yang Dicor Semen

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com