Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Momen Bebasnya Ahmad Dhani, Dijemput dengan Mobil Unimog hingga Janji Jaga Sikap

Kompas.com - 01/01/2020, 08:40 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Musisi Ahmad Dhani telah bebas dari penjara atas kasus ujaran kebencian dan vlog idiot pada Senin (30/12/2019).

Tepat pada hari itu, 11 bulan sudah ayah kandung dari Al, El, dan Dul ini menyelesaikan masa hukumannya di LP Cipinang, Jakarta Timur.

Dalam momen kebebasannya tersebut, Dhani mendapat hal-hal yang menarik.

Lantas, apa saja hal-hal menarik tersebut?

Dijemput dengan Mobil Unimog

Diberitakan Kompas.com (30/12/2019), setelah menghirup udara bebas, Dhani langsung dijemput dengan mobil unimog atau semacam pick up besar.

Dhani menaiki mobil tersebut guna mengantarnya untuk pulang di kediamannya di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan.

Ia tak sendiri, didampingi sang istri serta tiga anak kandungnya hasil pernikahannya dengan Maia Estianty yakni Al, El, dan Dul, keluarga tersebut pulang secara bersama-sama.

Dari pantauan Kompas.com, Al tampak berada di atas kap mobil unimog tersebut. Begitu pula kedua dengan El Rumi yang ikut duduk di sana.

Disambut Spanduk Bebasnya Sang Pengujar Kebenaran

Pentolan Dewa 19 ini juga mendapat sambutan ketika ia bebas dari LP Cipinang.

Sambutan tersebut yakni disampaikan melalui spanduk bertuliskan "Bebasnya Sang Pengujar Kebenaran".

Menurut Ali Lubis, tim kuasa hukum Ahmad Dhani, spanduk tersebut dibawa oleh para relawan saat mereka mendatangi LP Cipinang guna menjemput sang idola.

"Iya mereka datang untuk menjemput Ahmad Dhani," ujar Ali Lubis.

Relawan yang menjemput Dhani, diperkirakan berjumlah ratusan orang dan kompak mengenakan pakaian serba berwaran hitam.

Baca juga: Jalan Politik Gibran, dari Tukang Martabak hingga Daftar Wali Kota Solo...

Langsung Latihan Band

Setelah menghirup udara bebas, Ahmad Dhani tak diam begitu saja.

Ia langsung mengadakan latihan musik bersama The Rock Indonesia Ahmad Dhani (TRIAD) pada Senin (30/12/2019).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Berencana Tinggal di Bulan, Apa yang Akan Manusia Makan?

Berencana Tinggal di Bulan, Apa yang Akan Manusia Makan?

Tren
Ustaz Asal Riau Jadi Penceramah Tetap di Masjid Nabawi, Kajiaannya Diikuti Ratusan Orang

Ustaz Asal Riau Jadi Penceramah Tetap di Masjid Nabawi, Kajiaannya Diikuti Ratusan Orang

Tren
Gratis, Ini 3 Jenis Layanan yang Ditanggung BPJS Kesehatan Sesuai Perpres Terbaru

Gratis, Ini 3 Jenis Layanan yang Ditanggung BPJS Kesehatan Sesuai Perpres Terbaru

Tren
Respons Kemenkominfo soal Akun Media Sosial Kampus Jadi Sasaran Peretasan Judi Online

Respons Kemenkominfo soal Akun Media Sosial Kampus Jadi Sasaran Peretasan Judi Online

Tren
Ketahui, Ini 8 Suplemen yang Bisa Sebabkan Sakit Perut

Ketahui, Ini 8 Suplemen yang Bisa Sebabkan Sakit Perut

Tren
Batu Kuno Ungkap Alasan Bolos Kerja 3.200 Tahun Lalu, Istri Berdarah dan Membalsam Mayat Kerabat

Batu Kuno Ungkap Alasan Bolos Kerja 3.200 Tahun Lalu, Istri Berdarah dan Membalsam Mayat Kerabat

Tren
Ditemukan di Testis, Apa Bahaya Mikroplastik bagi Manusia?

Ditemukan di Testis, Apa Bahaya Mikroplastik bagi Manusia?

Tren
Pegi Teriak Fitnah, Ini Fakta Baru Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan Vina

Pegi Teriak Fitnah, Ini Fakta Baru Penangkapan Tersangka Kasus Pembunuhan Vina

Tren
Ikang Fawzi Antre Layanan di Kantor BPJS Selama 6 Jam, BPJS Kesehatan: Terjadi Gangguan

Ikang Fawzi Antre Layanan di Kantor BPJS Selama 6 Jam, BPJS Kesehatan: Terjadi Gangguan

Tren
Beredar Isu Badai Matahari 2025 Hilangkan Akses Internet Berbulan-bulan, Ini Penjelasan Ahli

Beredar Isu Badai Matahari 2025 Hilangkan Akses Internet Berbulan-bulan, Ini Penjelasan Ahli

Tren
Mengenal Jampidsus, Unsur 'Pemberantas Korupsi' Kejagung yang Diduga Dikuntit Densus 88

Mengenal Jampidsus, Unsur "Pemberantas Korupsi" Kejagung yang Diduga Dikuntit Densus 88

Tren
Starlink dan Literasi Geospasial

Starlink dan Literasi Geospasial

Tren
Saat Pegi Berkali-kali Membantah Telah Bunuh Vina, Sebut Fitnah dan Rela Mati...

Saat Pegi Berkali-kali Membantah Telah Bunuh Vina, Sebut Fitnah dan Rela Mati...

Tren
5 Kasus Besar yang Tengah Ditangani Jampidsus di Tengah Dugaan Penguntitan Densus 88

5 Kasus Besar yang Tengah Ditangani Jampidsus di Tengah Dugaan Penguntitan Densus 88

Tren
Jarang Diketahui, Ini Potensi Manfaat Konsumsi Kunyit Putih Setiap Hari

Jarang Diketahui, Ini Potensi Manfaat Konsumsi Kunyit Putih Setiap Hari

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com