Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Benda yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Mandi

Kompas.com - 01/05/2022, 14:41 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber Bobvila

Namun, tampon yang disimpan di kamar mandi untuk waktu singkat tidak akan terpengaruh, jadi jangan khawatir menyimpan sedikit persediaan di bawah wastafel. 

Baca juga: Warna Cat Dinding Terbaik untuk Kamar Mandi Kecil agar Tampak Luas 

Furnitur kayu yang dicat

Ilustrasi ruang penyimpanan di kamar mandiShutterstock/New Africa Ilustrasi ruang penyimpanan di kamar mandi
Kursi atau lemari kayu antik dapat menambahkan pesona vintage ke kamar mandi, tetapi furnitur kayu yang dicat berpotensi rusak bila diletakkan di lingkungan lembab.

Ketika tingkat kelembapan berfluktuasi, kayu mengembang dan menyusut, yang akan menyebabkan lapisan cat terbelah, melepuh, serta terlepas. Saat mendekorasi kamar mandi, pilih potongan kayu yang diwarnai daripada dicat. 

Baca juga: Catat, Ini 5 Furnitur yang Harus Dimiliki di Kamar Mandi 

Makeup 

Terakhir, benda yang tidak boleh disimpan di kamar mandi adalah makeup atau produk kosmetik karena sensitif terhadap kelembapan dan perubahan suhu yang drastis. Spons rias yang lembap dapat dengan cepat berjamur di lingkungan yang lembap.

Demikian pula, wewangian pribadi seperti parfum dan cologne akan cepat rusak bila disimpan di tempat yang memiliki tingkat kelembapan tinggi. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com