Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Cara Mudah Memilih Spring Bed yang Nyaman dan Sesuai

Kompas.com - 12/04/2022, 13:33 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Memilih spring bed yang nyaman dan sesuai kebutuhan bisa terasa sulit, terlebih bagi yang baru akan pertama kali membelinya.

Banyaknya merek, model, dan harga yang ditawarkan bisa sangat sulit bagi siapa pun untuk menentukan pilihan spring bed yang dibutuhkan.

Jika pengalaman ini juga kamu rasakan, terdapat beberapa tips yang bisa memudahkanmu dalam memilih spring bed.

Baca juga: Jarang Membersihkan Kasur? 3 Hal Kotor Ini Mungkin Kamu Tiduri

Dilansir dari beberapa sumber, Selasa (12/4/2022), berikut ini empat cara mudah memilih spring bed yang nyaman.

Ilustrasi kasur, tempat tidur. FREEPIK/MRSIRAPHOL Ilustrasi kasur, tempat tidur.
Cari spring bed berukuran pas

Hal pertama yang perlu diperhatikan setiap orang saat memilih spring bed adalah ukurannya.

Selain akan berpengaruh terhadap ketersediaan ruangan, ukuran spring bed juga akan sangat menentukan tingkat kenyamanan tidur.

Sebagai contoh, jika kamu tidur di spring bed yang ukurannya kekecilan, hal ini pasti terasa sempit dan tidak nyaman.

Cara menentukan ukuran spring bed tidaklah sulit. Sebagai acuan, cukup lihat ukuran spring bed berdasarkan kategorinya.

Baca juga: Stop Mengisi Daya Ponsel di Atas Kasur, Ini Bahayanya

Misal, jika sudah memiliki pasangan, ukuran spring bed yang pas adalah queen atau king.

Namun, apabila spring bed hanya digunakan seorang diri, pilih saja ukuran single atau super single.

Perhatikan tingkat keempukan dan fitur pada spring bed

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com