Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Angkatan Laut Terkuat di Dunia, Ada Korea Utara

Kompas.com - 30/01/2021, 17:38 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

KOMPAS.com – Setiap negara yang memiliki laut membutuhkan angkatan laut untuk melindungi perairan dan pantainya dari ancaman dan memastikan keamanan bangsanya sendiri.

Angkatan laut umumnya difungsikan untuk melindungi perairan, pantai, jalur laut, dan kegiatan pengamanan terhadap kedaulatan negara.

Di sisi lain, pertempuran di laut adalah salah satu bentuk pertempuran tertua di dunia karena kapal telah ada bahkan sebelum pesawat ada di pikiran manusia.

Baca juga: 5 Perang Terlama dalam Sejarah Dunia, Ada yang Sampai 781 Tahun

Kapal-kapal angkatan laut telah menempuh perjalanan jauh sejak zaman Kekaisaran Romawi kuno, ketika para pendayung akan melakukan manuver dengan kapal yang panjang dan sempit.

Kini, kapal-kapal milik angkatan laut telah bertransformasi sedemikian rupa dan semakin canggih dari masa ke masa.

Kapal angkatan laut saat disebut sebagai salah satu prestasi yang mengagumkan dan luar biasa dari pencapaian manusia.

Dilansir dari Insider Monkey, dengan mempertimbangkan kepemilikan jumlah kapal, jenis kapal, dan kekuatannya, berikut tujuh negara dengan angkatan laut terkuat di dunia pada 2020.

Baca juga: 5 Racun Paling Mematikan di Dunia, Kena Sedikit Saja Langsung Tewas Seketika

7. India

India merupakan negara memiliki ratusan kapal angkatan laut, termasuk kapal induk dan lebih dari selusin kapal selam.

Seperti halnya sebagian besar negara, India juga memiliki lebih dari seratus kapal patroli.

Melansir Global Firepower, “Negara Anak Benua” ini memiliki 17 kapal selam, 23 kapal korvet, 10 kapal perusak, 13 kapal fregat, dan satu kapal induk.

6. Korea Selatan

Mau tak mau, Korea Selatan harus mempertahankan kekuatan militernya untuk menghadapi kekuatan musuh terbesarnya yang terus tumbuh, Korea Utara.

Korea Selatan telah berinvestasi besar-besaran dalam kualitas angkatan lautnya.

Itulah sebabnya negara tersebut mungkin tidak memiliki banyak kapal tetapi tidak ada yang bisa meremehkan kekuatan angkatan lautnya.

Global Firepower mencatat, Korea Selatan mempunyai 26 kapal patroli, 12 kapal korvet, 14 kapal fregat, 12 kapal perusak, dan 22 kapal selam.

Baca juga: 7 Paspor Terkuat di Dunia Tahun 2021, Milik Negara Mana Saja?

5. Iran

Banyak pihak yang mengkritik Iran karena mengalokasikan anggaran yang besar untuk militernya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perang di Gaza, Jumlah Korban Tewas Capai 35.000 Orang

Perang di Gaza, Jumlah Korban Tewas Capai 35.000 Orang

Global
143 Orang Tewas akibat Banjir di Brasil, 125 Lainnya Masih Hilang

143 Orang Tewas akibat Banjir di Brasil, 125 Lainnya Masih Hilang

Global
Serangan Ukraina di Belgorod Rusia, 9 Orang Terluka

Serangan Ukraina di Belgorod Rusia, 9 Orang Terluka

Global
Inggris Selidiki Klaim Hamas Terkait Seorang Sandera Terbunuh di Gaza

Inggris Selidiki Klaim Hamas Terkait Seorang Sandera Terbunuh di Gaza

Global
Serangan Drone Ukraina Sebabkan Kebakaran di Kilang Minyak Volgograd Rusia

Serangan Drone Ukraina Sebabkan Kebakaran di Kilang Minyak Volgograd Rusia

Global
PBB Serukan Gencatan Senjata di Gaza Segera, Perang Harus Dihentikan

PBB Serukan Gencatan Senjata di Gaza Segera, Perang Harus Dihentikan

Global
Pendaki Nepal, Kami Rita Sherpa, Klaim Rekor 29 Kali ke Puncak Everest

Pendaki Nepal, Kami Rita Sherpa, Klaim Rekor 29 Kali ke Puncak Everest

Global
4.073 Orang Dievakuasi dari Kharkiv Ukraina akibat Serangan Rusia

4.073 Orang Dievakuasi dari Kharkiv Ukraina akibat Serangan Rusia

Global
Macron Harap Kylian Mbappe Bisa Bela Perancis di Olimpiade 2024

Macron Harap Kylian Mbappe Bisa Bela Perancis di Olimpiade 2024

Global
Swiss Juara Kontes Lagu Eurovision 2024 di Tengah Demo Gaza

Swiss Juara Kontes Lagu Eurovision 2024 di Tengah Demo Gaza

Global
Korsel Sebut Peretas Korea Utara Curi Data Komputer Pengadilan Selama 2 Tahun

Korsel Sebut Peretas Korea Utara Curi Data Komputer Pengadilan Selama 2 Tahun

Global
Rangkuman Hari Ke-808 Serangan Rusia ke Ukraina: Bala Bantuan untuk Kharkiv | AS Prediksi Serangan Terbaru Rusia

Rangkuman Hari Ke-808 Serangan Rusia ke Ukraina: Bala Bantuan untuk Kharkiv | AS Prediksi Serangan Terbaru Rusia

Global
Biden: Gencatan Senjata dengan Israel Bisa Terjadi Secepatnya jika Hamas Bebaskan Sandera

Biden: Gencatan Senjata dengan Israel Bisa Terjadi Secepatnya jika Hamas Bebaskan Sandera

Global
Israel Dikhawatirkan Lakukan Serangan Darat Besar-besaran di Rafah

Israel Dikhawatirkan Lakukan Serangan Darat Besar-besaran di Rafah

Global
Wanita yang Dipenjara Setelah Laporkan Covid-19 di Wuhan pada 2020 Dibebaskan

Wanita yang Dipenjara Setelah Laporkan Covid-19 di Wuhan pada 2020 Dibebaskan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com