Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Kuliner Malam di Cirebon, dari Bubur Sop sampai Nasi Lengko

Kompas.com - 04/12/2020, 19:21 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

Nasi jamblang terkenal akan aromanya yang wangi karena diberi alas berupa daun jati.

Baca juga: Resep Nasi Jamblang Cirebon, Sajikan Pakai Semur Hati Sapi

Lauk makannya ada banyak dan dapat diambil sesuai permintaan pengunjung.

Nasi Jamblang Ibu Nur lokasinya di Jalan Yos Sudarso Nomor 1. Buka dari pukul 06.00-21.00 WIB.

5. Mie Colot

Mie Colot adalah tempat makan yang menyajikan mie yamien ayam khas Cirebon.

Konon, tempat makan ini sudah ada sejak 1983 silam.

Meski berupa kuliner kaki lima, namun cita rasa yang disajikan sangatlah nikmat.

Kedai Mie Colot beralamat di Jalan Pekalangan Nomor 15. Buka pukul 10.00-21.00 WIB.

Baca juga: Resep Tahu Gejrot Cirebon, Bisa untuk Jualan Online

Artikel ini telah tayang di Tribuntravel.com dengan judul Terkenal Enak, Ini 7 Kuliner Malam di Cirebon yang Menggugah Selera,

https://travel.tribunnews.com/2020/12/03/terkenal-enak-ini-7-kuliner-malam-di-cirebon-yang-menggugah-selera?page=4

Penulis: Muhammad Yurokha May
Editor: Sinta Agustina

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com