Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Korban Tewas Hampir 100 Orang, Bagaimana Kebakaran di Maui Hawaii Bermula?

Kompas.com - 14/08/2023, 15:15 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Korban tewas kebakaran di Pulau Maui, Hawaii kini dilaporkan mencapai 93 orang.

Namun, angka itu berpotensi akan meningkat setelah kru penyelamat beserta anjing pelacak bekerja menyisir ratusan rumah dan kendaraan yang hangus terbakar, dikutip dari AFP.

Lebih dari 2.200 bangunan rusak dan hancur saat api membakar Kota Lahaina, dengan kerugian mencapai 5,5 miliar dollar AS dan menyebabkan ribuan orang kehilangan tempat tinggal.

Dalam banyak video yang beredar, tampak penampakan kondisi Lahaina seperti kota mati.

Ini menjadi kebakaran paling mematikan di Amerika Serikat dalam satu abad.

Kebakaran besar terakhir tercatat pada 1918, ketika 453 orang tewas di Minnesota dan Wisconsin.

Lantas, bagaimana sebenarnya kebakaran di Maui ini bermula?

Baca juga: Mengenal Pulau Maui Hawaii Alami Kebakaran Hutan, 80 Orang Tewas

Awal mula kebakaran

Dikutip dari CBS News, sebagian besar Hawaii berada di bawah peringatan risiko tinggi ketika terjadi kebakaran hutan.

Namun, penyebab pasti kobaran api pertama kali belum diketahui.

"Kami tidak tahu apa yang sebenarnya menyulut api, tetapi kami diberitahu sebelumnya oleh Layanan Cuaca Nasional bahwa kami berada dalam situasi red flag," kata Komandan Jenderal farda Nasional Angkatan Darat Hawaii, Mayor Jenderal Kenneth Hara.

"Jadi kondisi kerang untuk waktu lama bersamaan dengan kelembaban rendah dan angin kencang," sambungnya.

Sementara itu, Gubernur Hawaii Josh Green meyakini pertemuan kondisi cuaca berkontribusi pada kobaran dan penyebaran api.

"Menurut perkiraan saya, dari pemanasan global yang dikombinasikan dengan kekeringan, dikombinasikan dengan badai super, di mana kami mengalami badai lepas pantai beberapa ratus mil, masih menghasilkan angin kencang," ujarnya.

Baca juga: Kebakaran Hutan di Maui Hawaii Tewaskan 53 Orang, Kota Bersejarah Hangus

 

Menurut Layanan Cuaca Nasional, angin kencang yang berhembus ini dihasilkan oleh Badai Dora, badai yang bergerak melintasi Samudra Pasifik ratusan mil selatan pulau Hawaii.

Badai yang diklasifikasikan sebagai Kategori 4 oleh Central Pacific Hurricane Center pada Rabu (9/8/2023) pagi.

Halaman:

Terkini Lainnya

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Tren
Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Tren
Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Tren
7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

Tren
Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Tren
Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Tren
Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Tren
Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Tren
WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

Tren
Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Video Viral Petugas Dishub Medan Disebut Memalak Pedagang Martabak, Ini Faktanya

Tren
21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

21 Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan dalam Perpres Nomor 59 Tahun 2024, Apa Saja?

Tren
Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Rincian Penerimaan Gratifikasi Rp 23,5 Miliar Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto

Tren
Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Persib Bandung Gandeng Pinjol sebagai Sponsor, Bagaimana Aturannya?

Tren
Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Berkaca pada Kasus Anak Depresi karena HP-nya Dijual, Psikolog: Kenali Bocah yang Berpotensi Depresi

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi 15-16 Mei 2024, Ini Daftar Wilayahnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com