Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cegah Kanker hingga Turunkan Berat Badan, Simak 9 Manfaat Mentimun

Kompas.com - 03/03/2023, 13:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Mentimun atau timun sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia.

Sayuran buah ini bisa dikonsumsi secara langsung sebagai salad atau sebagai pelengkap masakan, seperti lalapan pecel lele.

Dikutip dari MedicalNewsToday, mentimun termasuk dalam keluarga Cucurbitaceae. Di dalamnya termasuk labu, melon, dan pare.

Mentimun mempunyai berbagai nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Selain itu, mentimun hanya sedikit mengandung kalori, lemak, dan kolesterol.

Zat-zat tersebut tidak baik bagi tubuh karena dapat memicu berbagai penyakit.

Lalu apa saja manfaat kesehatan dari mentimun?

Baca juga: Benarkah Ramuan Sawi dan Mentimun Ampuh Membuat Kulit Sehat?

9 Manfaat kesehatan mentimun

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 9 manfaat kesehatan yang diberikan oleh mentimun untuk tubuh:

  1. Menghindari dehidrasi.
  2. Menjaga kesehatan tulang.
  3. Membantu terhindar dari kanker.
  4. Menjaga kesehatan jantung.
  5. Membantu mencegah diabetes.
  6. Mencegah peradangan.
  7. Merawat kesehatan kulit.
  8. Mengandung antioksidan.
  9. Membantu menurunkan berat badan.

Berikut penjelasan dari masing-masing manfaat kesehatan tersebut:

1. Menghindari dehidrasi

Dikutip dari sumber yang sama, sebagian besar mentimun terdiri dari air, yang juga mengandung elekrolit.

Dua hal itu dapat membantu mencegah dehidrasi terutama saat kondisi cuaca panas atau setelah berolahraga.

Tetap terhidrasi sangat penting untuk menjaga kesehatan usus, mencegah sembelit, menghindari batu ginjal, dan penyakit lainnya.

2. Menjaga kesehatan tulang

Mentimun mengandung berbagai nutrisi yang berguna untuk menjaga kesehatan tulang, seperti kalsium, vitamin K, dan vitamin D.

Kalsium berfungsi untuk memperkuat struktur tulang dan gigi, serta mencegah kerapuhan atau osteoporosis pada lansia.

Sementara itu, vitamin K dan vitamin D dapat membantu meningkatkan penyerapan kalsium.

Baca juga: 4 Sayuran Kaya Selenium, Bantu Tingkatkan Kesuburan dan Daya Tahan Tubuh

Halaman:

Terkini Lainnya

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Tren
Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tren
5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

Tren
Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

Tren
Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Tren
Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Tren
Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Tren
Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Tren
Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Tren
Cara Menambahkan Alamat Rumah di Google Maps, Bisa lewat HP

Cara Menambahkan Alamat Rumah di Google Maps, Bisa lewat HP

Tren
3 Idol Kpop yang Tersandung Skandal Burning Sun

3 Idol Kpop yang Tersandung Skandal Burning Sun

Tren
Spesifikasi Helikopter Bell 212 yang Jatuh Saat Membawa Presiden Iran

Spesifikasi Helikopter Bell 212 yang Jatuh Saat Membawa Presiden Iran

Tren
7 Makanan Obat Alami Asam Urat dan Makanan yang Harus Dihindari

7 Makanan Obat Alami Asam Urat dan Makanan yang Harus Dihindari

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com