Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bahaya Stroke Berulang, Apa Saja?

Kompas.com - 28/12/2023, 17:30 WIB
Laksmi Pradipta Amaranggana,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Namun secara umum, apabila mengalami gejala ini, sebaiknya harus segera memeriksakan diri ke dokter sebelum stroke terjadi.

Berikut gejalanya.

  1. Mati rasa atau lemas yang terjadi secara tiba-tiba, apalagi jika hanya menyerang satu sisi tubuh
  2. Wajah terkulai, terutama pada satu sisi saja
  3. Kebingungan tiba-tiba
  4. Kesulitan berbicara atau mengambil keputusan
  5. Sakit kepala parah
  6. Mengalami pusing, kurang keseimbangan, koordinasi rendah, atau kesulitan berjalan
  7. Kesulitan melihat.

Baca juga: Gejala Stroke Berdasarkan Usia Penderita, dari Bayi hingga Lansia

Perawatan stroke berulang

1. Melakukan cek kesehatan rutin

Dikutip dari laman Unair, Kepala Ruangan Stroke Unit RS Universitas Airlangga Andis Yuswanto mengatakan, pasien penderita stroke berulang harus melakukan cek kesehatan rutin.

Cek kesehatan tersebut meliputi cek tekanan darah, kadar gula darah, dan kesehatan jantung.

Berbagai cek kesehatan ini bertujuan agar penderita stroke berulang tetap dipantau kesehatannya secara berkala dan terhindar dari penyakit diabetes, jantung, maupun kolesterol.

2. Mengikuti terapi dan mengubah gaya hidup

Terapi stroke akan mengembalikan fungsi dari organ tubuh agar berjalan seperti sebelum terserang stroke.

Selain itu, Andis menjelaskan, pasien perlu mengubah gaya hidup menjadi lebih sehat.

Pasien stroke berulang wajib berolahraga ringan secara rutin, membatasi asupan lemak dan garam, serta memiliki waktu istirahat cukup.

3. Konsultasi dan rehabilitasi medis

Setelah stroke, pasien umumnya akan kesulitan bergerak atau beraktivitas seperti semula.

Oleh karena itu, Andis menyarankan agar pasien dan keluarga berkonsultasi kepada dokter spesialis penyakit dalam.

Pasien juga akan menjalani rehabilitasi agar dapat pulih seperti semula.

Baca juga: Mengenal Penyakit Stroke, dari Gejala hingga Pencegahannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Tips Latihan Beban untuk Pemula agar Terhindar dari Cedera

Tips Latihan Beban untuk Pemula agar Terhindar dari Cedera

Tren
6 Olahraga yang Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi, Apa Saja?

6 Olahraga yang Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi, Apa Saja?

Tren
PKS Disebut 'Dipaksa' Berada di Luar Pemerintahan, Ini Alasannya

PKS Disebut "Dipaksa" Berada di Luar Pemerintahan, Ini Alasannya

Tren
Ini yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Teh Hitam Selama Sebulan

Ini yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Teh Hitam Selama Sebulan

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 16-17 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 16-17 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Beda Penampilan Sandra Dewi Saat Diperiksa | Peringatan Dini Kekeringan di Jateng

[POPULER TREN] Beda Penampilan Sandra Dewi Saat Diperiksa | Peringatan Dini Kekeringan di Jateng

Tren
Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Viral, Video Pelajar di Yogyakarta Dikepung Usai Tertinggal Rombongan

Tren
Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Daftar Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit yang Tidak Menerapkan KRIS

Tren
Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Pohon Purba Beri Bukti Musim Panas 2023 adalah yang Terpanas dalam 2.000 Tahun

Tren
7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

7 Makanan Tinggi Kalori yang Menyehatkan, Cocok untuk Menaikkan Berat Badan

Tren
Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Sosok Kemal Redindo, Anak SYL yang Minta Uang ke Pejabat Kementan untuk Aksesori Mobil

Tren
Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi 'Study Tour', Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Sejumlah Pemerintah Daerah Larang dan Batasi "Study Tour", Pengamat Pendidikan: Salah Sasaran

Tren
Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Gerbang Dunia Bawah di Siberia Semakin Terbuka Lebar Imbas Es Mencair

Tren
Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Viral, Video Penumpang KRL Terperosok Celah Peron Stasiun Sudirman

Tren
WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

WNA Rusia Mengaku Dideportasi Usai Ungkap Kasus Narkoba, Ini Kata Polda Bali dan Imigrasi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com