Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

LINK LIVE Streaming Arus Mudik Lebaran 17 April 2023

Kompas.com - 17/04/2023, 13:45 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Masyarakat mulai melakukan perjalanan mudik menjelang hari raya Idul Fitri 1444 H atau Lebaran pada Senin (17/4/2023).

Dilansir dari Kompas.id, pemudik terpantau meninggalkan wilayah Jabodetabek menuju kampung halaman melalui jalur udara, laut, dan darat.

Menurut catatan Kementerian Perhubungan (Kemenhub), sebanyak 158.835 kendaraan telah beranjak dari wilayah Jabodetabek melalui jalur darat.

Ratusan ribu kendaraan melakukan perjalanan mudik melalui sejumlah ruas tol dan jumlahnya meningkat 19,2 persen dari Lebaran 2022 lalu.

"Perjalanan mudik sudah mulai masif jalan semua. BMKG menyarankan agar berhati-hati dengan cuaca," kata Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi.

Baca juga: Jumlah Kendaraan Melintas Jalur Fungsional Tol Solo-Yogyakarta Terus Meningkat, Diprediksi Puncak Arus Mudik Besok Malam

Link live streaming pantauan arus mudik

Bagi pemudik yang berencana pulang ke kampung halaman lebih dini, mereka bisa memantaau arus mudik Lebaran secara online.

Berikut link live streaming pantauan arus mudik Lebaran dari Kompas.com:

Pantauan arus mudik Lebaran 17 April 2023.

Korlantas Polri siapkan rekayasa lalu lintas

Pemudik yang menempuh perjalanan darat, terutama melalui jalan tol, perlu mengetahui rekayasa lalu lintas yang disiapkan Korlantas Polri supaya tidak terjebak kemacetan.

Dilansir dari menpan.go.id, Korlantas Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas berupa contra flow, one way, dan ganjil genap ketika arus mudik mapun balik Lebaran.

Berikut jadwal contra flow, one way, dan ganjil genap selama arus mudik dan balik Lebaran tahun ini:

1. Jadwal one way selama Lebaran 2023

Arus mudik

  • Selasa, 18 April 2023: Km 72 (Cikampek)-Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) pukul 14.00-24.00 WIB.
  • Rabu, 19 April 2023: Km 72 (Cikampek)-Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) pukul 08.00-24.00 WIB.
  • Kamis, 20 April 2023: Km 72 (Cikampek)-Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) pukul 08.00-24.00 WIB.

Arus balik periode 1

  • Senin, 24 April 2023: Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung)-Km 72 (Cikampek) pukul 14.00-24.00 WIB.
  • Selasa, 25 April 2023: Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung)-Km 72 (Cikampek) pukul 08.00-24.00 WIB.
  • Rabu, 26 April 2023: Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung)-Km 72 (Cikampek) pukul 08.00-24.00 WIB. 

Arus balik periode 2

  • Sabtu, 29 April 2023: Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung)-Km 72 (Cikampek) pukul 14.00-24.00 WIB.
  • Minggu, 30 April 2023: Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung)-Km 72 (Cikampek) pukul 08.00-24.00 WIB.
  • Senin, 1 Mei 2023: Km 414 (Gerbang Tol Kalikangkung)-Km 72 (Cikampek) pukul 08.00-24.00 WIB.

Baca juga: Ini Lokasi Rawan Macet di Nganjuk Saat Momen Mudik dan Balik Lebaran 2023

2. Jadwal contraflow Lebaran 2023

Arus mudik

  • Selasa, 18 April 2023: Km 47 Karawang Barat-Km 72 Cikampek pukul 14.00-24.00 WIB.
  • Rabu, 19 April 2023: Km 47 Karawang Barat-Km 72 Cikampek pukul 08.00-24.00 WIB.
  • Kamis, 20 April 2023: Km 47 Karawang Barat-Km 72 Cikampek pukul 08.00-24.00 WIB.
  • Jumat, 21 April 2023: Km 47 Karawang Barat-Km 72 Cikampek pukul 08.00-24.00 WIB.

Arus balik periode 1

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

10 Aktivitas yang Dapat Meningkatkan Stamina, Mudah Dilakukan

10 Aktivitas yang Dapat Meningkatkan Stamina, Mudah Dilakukan

Tren
Bukan Segitiga Bermuda, Ini Jalur Laut Paling Berbahaya di Dunia

Bukan Segitiga Bermuda, Ini Jalur Laut Paling Berbahaya di Dunia

Tren
7 Pilihan Ikan Tinggi Fosfor, Sehatkan Tulang tapi Perlu Dibatasi Penderita Gangguan Ginjal

7 Pilihan Ikan Tinggi Fosfor, Sehatkan Tulang tapi Perlu Dibatasi Penderita Gangguan Ginjal

Tren
Film Vina dan Fenomena 'Crimetainment'

Film Vina dan Fenomena "Crimetainment"

Tren
5 Efek Samping Minum Kopi Susu Saat Perut Kosong di Pagi Hari

5 Efek Samping Minum Kopi Susu Saat Perut Kosong di Pagi Hari

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 24-25 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 24-25 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Pencairan Jaminan Pensiun Sebelum Waktunya | Prakiraan Cuaca BMKG 24-25 Mei

[POPULER TREN] Pencairan Jaminan Pensiun Sebelum Waktunya | Prakiraan Cuaca BMKG 24-25 Mei

Tren
Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Rumput Lapangan GBK Jelang Kualifikasi Piala Dunia usai Konser NCT Dream Disorot, Ini Kata Manajemen

Tren
Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Bukan UFO, Penampakan Pilar Cahaya di Langit Jepang Ternyata Isaribi Kochu, Apa Itu?

Tren
5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

5 Tokoh Terancam Ditangkap ICC Imbas Konflik Hamas-Israel, Ada Netanyahu

Tren
Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Taspen Cairkan Gaji ke-13 mulai 3 Juni 2024, Berikut Cara Mengeceknya

Tren
Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis 'How to Make Millions Before Grandma Dies'

Gaet Hampir 800.000 Penonton, Ini Sinopsis "How to Make Millions Before Grandma Dies"

Tren
Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Ramai soal Jadwal KRL Berkurang saat Harpitnas Libur Panjang Waisak 2024, Ini Kata KAI Commuter

Tren
Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Simak, Ini Syarat Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024

Tren
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Kekeringan di DIY pada Akhir Mei 2024, Ini Wilayahnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com