Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arus Kendaraan dari Jakarta Masih Padat, "One Way" dan Ganjil Genap Diperpanjang

Kompas.com - 29/04/2022, 12:05 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Karena pemberlakuan one way dari barat ke timur membuat pengguna jalan dari arah timur  tidak bisa menggunakan jalan tol dan harus melalui jalur lain.

"Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan ini dan kami tetap mengimbau agar masyarakat tetap tertib di jalan serta memanfaatkan jalur arteri dan alternatif yang ada. Semoga selamat sampai tempat tujuan,” pungkas Eddy.

Sebelumnya, Kementerian Perhubungan telah menyampaikan hasil surveinya terhadap arus mudik kali ini.

Kepala Humas Kemenhub Adita Irawati mengungkapkan, ada 23 juta masyarakat yang akan mudik menggunakan mobil pribadi.

Jalan tol disebut sebagai pilihan mereka yang akan menempuh perjalanan jarak jauh.

"Kalau dari survei, 23 juta masyarakat akan pulang naik mobil pribadi, dan 17 juta naik motor. Motor sudah jelas tidak mungkin melalui jalan tol, sedangkan mobil tergantung tujuannya. Kalau jarak jauh cenderung memilih jalan tol," kata Adita kepada Kompas.com (22/4/2022).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com