Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Begini Cara Menghitung Penghasilan dari Tiktok

Kompas.com - 26/09/2021, 16:00 WIB
Artika Rachmi Farmita

Penulis

KOMPAS.comTikTok tak hanya menjadi aplikasi yang populer bagi berbagai kalangan tanpa mengenal usia, namun juga dapat menghasilkan uang dari rumah.

Padahal di awal kemunculannya TikTok sempat dicemooh bahkan sempat diblokir oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika karena dianggap mengandung konten negatif dan meresahkan.

Kini, jumlah pengguna aplikasi besutan ByteDance asal China tersebut sudah bisa disandingkan dengan aplikasi media sosial lainnya seperti Twitter, Facebook, dan Instagram.

Selain untuk membuat kreasi sendiri dan dipamerkan ke orang lain, TikTok juga bisa menjadi tempat untuk mencari uang.

Nah sebagaimana aplikasi medsos lain, TikTok juga bisa menghasilkan pundi-pundi uang bagi pemakainya. Bagaimana cara mendapatkan uang dari TikTok dan berapa follower agar bisa dapat uang di TikTok?

Baca juga: China Batasi Pengguna Anak Main TikTok, Hanya 40 Menit Sehari

Tips menghasilkan uang dari TikTok

Meraup Rupiah dari TikTok tidak bisa dilakukan dalam waktu semalam. Meski aplikasi ini digunakan sebagai hiburan, Anda tetap perlu berkomitmen dan mengupayakannya secara serius.

Dikutip dari Forbes, berikut beberapa tips menghasilkan uang di TikTok:

1. Bangun branding atau merek 

Buat merek bisa berarti bagaimana membuat Anda dikenal dengan mudah. Di dunia pemasaran (marketing), merek yang berkesan adalah dasar dari bisnis apa pun yang menghasilkan uang.

Buatlah akun TikTok yang memiliki target pasar yang jelas. Tentukan siapa pengguna TikTok yang akan disasar dan berpotensi menyukai konten yang dibuat, baik dari jenis video yang akan Anda posting dan konsisten mengunggahnya.

Tentukan sedari awal apakah tema video yang diunggah.

2. Buat konten yang disukai banyak orang

Seperti semua platform media sosial, Anda hanya harus membuat konten sebagus mungkin. Konten Anda harus segar, menarik, unik, dan diperbarui. Ini berarti banyak video baru, setiap hari.

Konten yang menarik akan mudah menarik pengikut. Tak hanya itu, konten yang menarik pengguna TikTok bahkan kelak bisa memberi dampak sosial secara luas. 

3. Perbanyak follower

Dapatkan pengikut atau follower sebanyak mungkin. Menarik sebanyak-banyaknya follower sangat bergantung pada kualitas konten atau faktor lain, seperti mendapatkan momen bertepatan dengan viralnya video yang diunggah.

Cara terbaik untuk mendapatkan pengikut adalah dengan memahami apa yang ingin dilihat pasar target Anda, dan mengunggah konten berkualitas kepada mereka beberapa kali sehari.

Baca juga: Tahapan Cara Mendapatkan Uang dari TikTok

Kisaran penghasilan yang bisa didapatkan dari TikTok

Pada dasarnya, ada dua cara mudah bagi siapa saja untuk mendapatkan uang di TikTok.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Kisah Bocah 7 Tahun di Nepal Tak Sengaja Telan Pensil Sepanjang 10 Cm

Tren
Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang 'Jaka Sembung'

Lulusan SMK Sumbang Pengangguran Terbanyak, Menaker: Selama Ini Memang "Jaka Sembung"

Tren
Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Penelitian Ungkap Mikroplastik Sekarang Terdeteksi di Testis Manusia

Tren
Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Kuning Telur Direbus hingga Keabuan Disebut Tidak Sehat, Benarkah?

Tren
Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Presiden Iran Meninggal, Apa Pengaruhnya bagi Geopolitik Dunia?

Tren
Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tanda Seseorang Kemungkinan Psikopat, Salah Satunya dari Gerakan Kepala

Tren
5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

5 Pillihan Ikan untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bantu Tubuh Lebih Sehat

Tren
Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Apakah Masyarakat yang Tidak Memiliki NPWP Tak Perlu Membayar Pajak?

Tren
BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

BMKG: Inilah Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 21-22 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

[POPULER TREN] Kasus Covid-19 di Singapura Naik Hampir Dua Kali Lipat | Ayah dan Anak Berlayar Menuju Tempat Terpencil di Dunia

Tren
Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Apa Perbedaan Presiden dan Pemimpin Tertinggi di Iran?

Tren
Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Jadwal dan Susunan Peringatan Waisak 2024 di Borobudur, Ada Festival Lampion

Tren
Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Berkaca dari Kasus Wanita Diteror Teman Sekolah di Surabaya, Apakah Stalker atau Penguntit Bisa Dipidana?

Tren
Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Studi Ungkap Obesitas pada Anak Bisa Kurangi Setengah Harapan Hidupnya

Tren
Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Presiden Iran Ebrahim Raisi Meninggal karena Kecelakaan Helikopter, Siapa Penggantinya?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com