Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mengenal Arti Penting Trisila TNI AL: Disiplin, Hierarki, dan Kehormatan Militer

KOMPAS.com - Tentara Nasional Indonesia atau TNI merupakan komponen utama pertahanan negara.

Terdapat tiga matra di TNI, yaitu Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL), dan Angkatan Udara (AU).

Khusus di AL, ada yang dinamakan Trisila TNI AL.

Hal itu sebagaimana dijelaskan dalam buku "Tradisi TNI Angkatan Laut" terbitan Dinas Perawatan Personel TNI AL 2020.

Mengenal Trisila TNI AL

Trisila TNI AL yang dicetuskan Komodor Yos Sudarso merupakan nilai-nilai kehidupan prajurit TNI AL yang khas, yang tidak dimiliki matra lain TNI.

Dijelaskan bahwa Trisila adalah tradisi terbaik yang sangat penting untuk diterapkan dalam kehidupan prajurit TNI AL di KRI maupun di pendirian darat atau pendirat.

Cerminan prajurit TNI AL sangat terlihat dan mengena di dalam Trisila TNI AL itu. Bila dijabarkan adalah sebagai berikut:

https://www.kompas.com/tren/read/2023/02/24/200500665/mengenal-arti-penting-trisila-tni-al--disiplin-hierarki-dan-kehormatan

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke