Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Faktor yang Mendorong Majapahit Menjadi Negara Maritim

Kompas.com - 31/07/2023, 22:00 WIB
Widya Lestari Ningsih

Penulis

Sumber Kompas.com

KOMPAS.com - Istilah kerajaan maritim merujuk pada kerajaan yang ekonominya bergantung pada perlayaran dan perdagangan.

Dalam sejarah Indonesia, Kerajaan Majapahit dikenal sebagai salah satu kerajaan maritim yang paling berjaya.

Bahkan era Majapahit disebut sebagai puncak kejayaan maritim Nusantara, karena dapat menguasai dan menyatukan Nusantara, serta pengaruhnya sampai ke negara-negara asing.

Faktor-faktor apa saja yang mendorong Majapahit menjadi negara maritim?

Baca juga: Sejarah Berdirinya Kerajaan Majapahit

Faktor pendorong Majapahit menjadi negara maritim

Kerajaan Majapahit didirikan oleh Raden Wijaya pada tahun 1293.

Pusat pemerintahan Majapahit berada di pedalaman Pulau Jawa, tepatnya di Mojokerto, Jawa Timur.

Meski terletak di pedalaman, Majapahit tidak hanya mengembangkan kehidupan agraris, tetapi juga menjadi kerajaan maritim.

Berikut ini faktor yang mendorong Majapahit menjadi negara maritim.

Baca juga: Hayam Wuruk, Raja Terbesar Kerajaan Majapahit

Letak geografis Majapahit

Sejak awal, Raden Wijaya telah mengumpulkan modal untuk mengembangkan sektor maritim kerajaannya.

Lokasi yang dipilih sebagai ibu kota Kerajaan Majapahit diapit oleh dua sungai besar, yakni Sungai Brantas dan Sungai Bengawan Solo.

Halaman:
Sumber Kompas.com
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com