Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Hal yang Harus Diperhatikan untuk Menjaga Kesehatan Anak dari Covid-19

Kompas.com - 20/03/2022, 10:05 WIB
Ellyvon Pranita,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

 

3. Meningkatkan kekebalan imunitas

Makanan bergizi sehat dan seimbang dapat membantu untuk menjaga kesehatan tubuh dan imunitas secara keseluruhan.

Serta, harus ditambah dengan minum air yang cukup agar terhindar dari dehidrasi, dan olahraga yang rutin.

Hidrasi atau pemenuhan kebutuhan air yang tepat, dapat mempertahankan volume darah dan selaput lendir yang sehat dalam sistem pernapasan.

Baca juga: Laporan Terbaru Ungkap Kasus MIS-C Meningkat Usai Anak Sembuh Covid-19, Ini Penjelasannya

Selain itu, Yogi mengingatkan agar sebaiknya anak tidak dianjurkan jajan makanan instan dan junkfood.

“Orangtua bisa memilihkan asupan makanan yang mengandung nutrisi lengkap, termasuk vitamin dan mineral sehingga kekurang mikronutrien dalam tubuh anak bisa dicegah,” saran dia.

Ia menambahkan, kekebalan terhadap penularan berbagai penyakit infeksi diperoleh dari nutrisi lengkap seimbang, istirahat yang cukup, aktivitas fisik sesuai usia, penerapan perilaku hidup bersih dan sehat, serta usaha pencegahan penularan infeksi melalui protokol kesehatan dan vaksinasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com