Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membedakan Pupuk NPK Mutiara 16-16-16 Asli dan Palsu

Kompas.com - Diperbarui 28/01/2023, 10:41 WIB
Abdul Haris Maulana,
Esra Dopita Maret

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pupuk NPK Mutiara 16-16-16 adalah salah satu jenis pupuk yang umum digunakan pekebun dalam proses pemupukan tanaman.

Pupuk ini adalah pupuk kimia yang terdiri atas kandungan nitrogen (N), fosfor (P), dan kalium (K) sebanyak 16 persen sehingga dinamakan pupuk NPK 16-16-16. 

Baca juga: Pupuk Daun Alternatif untuk Aglonema Tanpa Modal

Namun, di balik tingginya minat pekebun terhadap penggunaan pupuk NPK 16-16-16, pupuk ini malah dimanfaatkan tidak baik oleh orang-orang yang tak bertanggung jawab.

Ilustrasi pupuk NPK mutiara. SHUTTERSTOCK/BON JOVI Ilustrasi pupuk NPK mutiara.

Tidak sedikit pupuk NPK 16-16-16 yang dijual di pasaran saat ini ada yang palsu sehingga merugikan konsumen dan tanaman. 

Agar tidak tertipu dan merugikan tanaman, berikut cara membedakan pupuk NPK 16-16-16 asli dan palsu dikutip dari kanal YouTube Santa Karya TV. 

Baca juga: Beragam Manfaat Pupuk Gandasil B untuk Tanaman

Bahan-bahan yang diperlukan

  • Gelas kecil
  • Air bersih
  • Sendok
  • Pupuk NPK 16-16-16 yang kamu miliki

Cara membedakan pupuk NPK 16-16-16 asli dan palsu

  • Tuang air ke dalam gelas

Hal pertama yang perlu dilakukan untuk membedakan pupuk NPK 16-16-16 asli dan palsu adalah menuangkan air bersih ke dalam gelas. Tuang air melebihi sedikit setengah volume gelas. 

Baca juga: Cara Membuat Pupuk Organik Cair dari Nasi Basi

  • Masukkan pupuk ke gelas

Masukkan dua sampai tiga sendok makan pupuk NPK 16-16-16 ke segelas air. Setelah itu, diamkan pupuk NPK terendam di dalam gelas berisi air selama beberapa menit untuk memastikan keasliannya.

Halaman:


Terkini Lainnya

7 Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Freezer, Ini Alasannya

7 Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Freezer, Ini Alasannya

Home Appliances
8 Tanaman Herbal yang Dapat Ditanam di Dalam Ruangan

8 Tanaman Herbal yang Dapat Ditanam di Dalam Ruangan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Wastafel Dapur Berdasarkan Materialnya

Cara Membersihkan Wastafel Dapur Berdasarkan Materialnya

Do it your self
4 Cara Merombak Lemari Dapur agar Terlihat Baru

4 Cara Merombak Lemari Dapur agar Terlihat Baru

Do it your self
Selain Kloset, Ini 5 Benda Paling Kotor di Rumah

Selain Kloset, Ini 5 Benda Paling Kotor di Rumah

Housing
6 Tips Berkebun untuk Pemula dengan Benar

6 Tips Berkebun untuk Pemula dengan Benar

Pets & Garden
5 Ide Dekorasi Rak Dapur yang Estetik

5 Ide Dekorasi Rak Dapur yang Estetik

Decor
6 Ide Ruang Makan Berwarna Putih yang Menawan

6 Ide Ruang Makan Berwarna Putih yang Menawan

Decor
5 Ide Kamar Tidur Bayi Perempuan yang Lucu dan Cantik

5 Ide Kamar Tidur Bayi Perempuan yang Lucu dan Cantik

Decor
5 Barang Murah yang Membuat Teras Lebih Nyaman

5 Barang Murah yang Membuat Teras Lebih Nyaman

Housing
5 Penyebab Kucing Menggigit Leher Kucing Lain

5 Penyebab Kucing Menggigit Leher Kucing Lain

Pets & Garden
4 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Menyimpan Daging di Kulkas

4 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Menyimpan Daging di Kulkas

Home Appliances
3 Cara Membersihkan Kerak Nasi dari Panci dengan Bahan Alami

3 Cara Membersihkan Kerak Nasi dari Panci dengan Bahan Alami

Do it your self
Catat, Ini 8 Manfaat Pasta Gigi untuk Membersihkan Rumah

Catat, Ini 8 Manfaat Pasta Gigi untuk Membersihkan Rumah

Housing
9 Makanan Ini Tidak Boleh Dimasak dengan Slow Cooker, Bisa Bikin Sakit

9 Makanan Ini Tidak Boleh Dimasak dengan Slow Cooker, Bisa Bikin Sakit

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com