Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seorang Wanita Panik Masuk Lift dengan Tombol ke Sejumlah Lantai Digembok

Kompas.com - 04/12/2021, 20:23 WIB
Bernadette Aderi Puspaningrum

Penulis

Sumber The Sun

Satu orang mengatakan: "Mungkinkah ada beberapa rahasia yang tidak diketahui tentang lantai lima ini?

"Setiap malam, apakah kunci ini akan terbuka dengan sendirinya secara diam-diam?" tanya yang lain.

Baca juga: Tidak Pakai Masker di Lift Bocah 1 Tahun Didenda Rp 300.000

Tetapi yang lain mengambil pendekatan pragmatis untuk teka-teki lift barang dan menyarankan itu bisa jadi dibatasi aksesnya karena alasan yang jauh lebih biasa.

Mereka menulis: "Tidak ada uang yang dibayarkan oleh orang-orang di lantai lima, jadi lift ini tidak akan digunakan di lantai lima.

"Ini semua normal, dan kita perlu membiasakan diri dengan masyarakat yang beroperasi seperti ini."

Lift telah lama menjadi sumber teror bagi banyak orang, sejumlah cerita bahkan terkenal karena diangkat dalam adegan film seram seperti Final Destination dan The Shaft.

Melansir The Sun, beberapa cerita horor juga pernah terjadi di kehidupan nyata.

Misalnya ketika sekelompok 14 orang masuk ke dalam lift di Australia dan jatuh delapan lantai. Ajaibnya, tidak ada yang terluka dalam insiden di 2019 ini.

Seorang wanita di China juga meninggal setelah terjebak di dalam lift selama satu bulan, setelah dimatikan oleh pekerja pemeliharaan pada 2016.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com