Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terang-terangan Berhubungan Seks di Pantai, Pantat Pria Ini Dipukul Sandal

Kompas.com - 23/07/2021, 14:17 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Penulis

Sumber The Sun

WARSAWA, KOMPAS.com - Seorang pria di Polandia kabur karena pantatnya dipukul sandal, setelah dia berhubungan seks di pantai.

Lelaki itu dan pasangannya mengagetkan pengunjung di pantai kota Mielno karena bercinta di tempat umum pada Jumat pekan lalu (16/7/2021).

Rekaman yang beredar menunjukkan bagaimana laki-laki itu berada di atas pasangannya di tengah pasir siang bolong.

Baca juga: Nenek Ini Pukul Bokong Pasangan yang Ketahuan Berhubungan Seks di Semak-semak

Segera saja sejumlah pengunjung pantai mengerubunginya, dengan salah satu wisatawan menyiramkan air ke pasangan itu.

Dua turis pria mendekati laki-laki itu, dan mencoba menegurnya karena sudah berhubungan seks di tempat terbuka.

Pada akhirnya, laki-laki yang tidak disebutkan identitasnta tersebut memutuskan berhenti dan menjauh dari pasangannya.

Namun sebelum dia sempat bangkit, seorang lelaki yang marah tiba-tiba memukulnya di bagian pantai menggunakan sandal.

Terkejut dengan serangan yang diterimanya, pria ini tertegun sebelum turis tersbeut kembali memukulnya di bagian kepala.

Dilansir The Sun Kamis (22/7/2021), lelaki itu lari terbirit-birit meninggalkan lokasi kejadian diiringi tawa si perekam.

Baca juga: Afrika Selatan Tolak Klaim Berhubungan Seks 4-6 Jam Bisa Sembuhkan Covid-19

Kepolisian Mielno mengonfirmasi bahwa pria itu mereka tahan dan dibawa ke pos terdekat hingga sadar dari mabuk.

Dia juga mendapatkan denda karena sudah berbuat tidak senonoh di depan publik. Adapun pasangannya hingga saat ini masih diburu.

Sementara pengunjung yang menggunakan sandal dan memukul pantat lelaki itu dilaporkan juga berurusan dengan polisi.

Baca juga: Polisi Tangkap Pelajar SMA yang Bunuh Tantenya karena Menolak Berhubungan Seks

Segera setelah video itu beredar di media sosial, netizen Polandia mengaku tak percaya dengan apa yang mereka saksikan.

"Saya tidak percaya mereka berhubungan seks di tempat terbuka, di depan orang banyak apalagi anak-anak," ujar salah satu warganet.

Insiden ini terjadi di tengah euforia Polandia yang sudah memvaksin hampir setengah dari penduduknya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hampir 100 Truk Bantuan Masuk Gaza lewat Dermaga AS

Hampir 100 Truk Bantuan Masuk Gaza lewat Dermaga AS

Global
Presiden Perancis dan Para Menteri Arab Bahas Pendirian Negara Palestina

Presiden Perancis dan Para Menteri Arab Bahas Pendirian Negara Palestina

Global
Usai Keputusan ICJ, Warga Palestina Ingin Tindakan, Bukan Kata-kata

Usai Keputusan ICJ, Warga Palestina Ingin Tindakan, Bukan Kata-kata

Global
[POPULER GLOBAL] Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah | Cerita Ayah Tak Mampu Beli iPhone bagi Putrinya

[POPULER GLOBAL] Arab Saudi Setop Keluarkan Izin Umrah | Cerita Ayah Tak Mampu Beli iPhone bagi Putrinya

Global
ICJ Perintahkan Israel Buka Penyeberangan Rafah di antara Mesir dan Gaza

ICJ Perintahkan Israel Buka Penyeberangan Rafah di antara Mesir dan Gaza

Global
Pria Ini Pesan Burger McDonald's dengan Menghapus Semua Unsur, Ini yang Didapat

Pria Ini Pesan Burger McDonald's dengan Menghapus Semua Unsur, Ini yang Didapat

Global
Surat Perintah Penangkapan Netanyahu Disebut Tak Berlaku di Hongaria

Surat Perintah Penangkapan Netanyahu Disebut Tak Berlaku di Hongaria

Global
Singapore Airlines Ubah Aturan Sabuk Pengaman dan Rute Setelah Turbulensi Fatal

Singapore Airlines Ubah Aturan Sabuk Pengaman dan Rute Setelah Turbulensi Fatal

Global
Singapore Airlines Minta Maaf Setelah Penumpang Terluka Keluhkan Diamnya Maskapai

Singapore Airlines Minta Maaf Setelah Penumpang Terluka Keluhkan Diamnya Maskapai

Global
Kepala CIA Bakal ke Paris, Bahas Lagi Gencatan Senjata di Gaza

Kepala CIA Bakal ke Paris, Bahas Lagi Gencatan Senjata di Gaza

Global
Beberapa Sumber: Putin Inginkan Gencatan Senjata di Ukraina Garis Depan

Beberapa Sumber: Putin Inginkan Gencatan Senjata di Ukraina Garis Depan

Global
Mampukah Taiwan Pertahankan Diri jika China Menyerang?

Mampukah Taiwan Pertahankan Diri jika China Menyerang?

Internasional
Kematian Presiden Raisi Membuat Warga Iran Terbagi Jadi Dua Kubu

Kematian Presiden Raisi Membuat Warga Iran Terbagi Jadi Dua Kubu

Internasional
China Uji Coba Rebut Taiwan dalam Lanjutan Latihan Perang

China Uji Coba Rebut Taiwan dalam Lanjutan Latihan Perang

Global
Tanah Longsor di Papua Nugini, Diyakini Lebih dari 100 Orang Tewas

Tanah Longsor di Papua Nugini, Diyakini Lebih dari 100 Orang Tewas

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com