Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa yang Membuat Donat Kentang Tidak Mengembang? Ini 7 Penyebabnya...

Kompas.com - 08/03/2022, 14:03 WIB
Krisda Tiofani,
Yuharrani Aisyah

Tim Redaksi

 

6. Minyak untuk menggoreng belum panas

Memasukkan donat kentang ke dalam minyak yang tidak panas bisa membuat hasil donat tidak mengembang dan menyerap banyak minyak.

Dikutip dari Serious Eatssuhu yang tepat untuk menggoreng donat kentang adalah 182 derajat celsius.

Baca juga: Cara Goreng Donat Kentang yang Benar, biar Ada Cincinnya

7. Terlalu banyak memasukkan donat kentang ke dalam wajan

Terakhir, jumlah donat dan minyak goreng yang tidak sesuai bisa menyebabkan donat kentang tidak mengembang.

Jangan langsung memasukkan semua donat ke dalam satu wajan karena dapat membuat donat kekurangan ruang untuk mengembang.

Sebaiknya, gunakan wajan berukuran besar dan banyak minyak untuk menggoreng beberapa minyak.

Baca juga: 4 Cara Membuat Donat Kentang Empuk dan Mengembang Sempurna

Buku "Seri Makanan Trendi untuk Usaha Boga-25 Kreasi Fancy Donat Kukus" (2013) oleh Indriani terbitan Gramedia Pustaka Utama tersedia online di Gramedia.com.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Foodplace (@my.foodplace)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com