KOMPAS.com - Pada pernikahan adat Jawa biasanya selalu ada makanan tradisional, tak terkecuali kudapan.
Madumongso adalah kudapan tradisional khas Jawa yang mudah ditemui di pesta pernikahan.
Madumongso yang dibungkus layaknya permen ini terbuat dari ketan hitam fermentasi, tak jarang ditambahkan wijen agar menambah rasa dan aroma.
Berikut resep madumongso wijen dari Sajian Sedap yang bisa kamu buat di rumah, cocok juga jadi camilan tahan lama.
Baca juga:
Bahan:
Baca juga:
1. Rebus santan, gula, dan daun pandan. Aduk treus hingga mendidih dan kental.
2. Masukkan tape ketan hitaam dan aduk. Masukkan kelapa parut dan wijen. Aduk sampai kering dan berominyak.
3. Gunting kertas minya berbentuk persegi panjang kecil-kecil. Sendookan satu sendok makan madumongso ke kerta minyak.
Pilin ujung kertas minyak untuk membentuk mirip permen. Diamkan sampai madumongso dingin.
Baca juga:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.