Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sederet Manfaat Teh Hijau dan Efek Sampingnya, Menurunkan Berat Badan tapi Memicu Gelisah

Kompas.com - 24/06/2023, 06:30 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hampir semua jenis daun teh memiliki manfaat kesehatan, mulai dari teh hitam, teh oolong, juga teh hijau.

Teh hijau berasal dari tanaman Camillia Sinensis yang termasuk dalam keluarga Theaceae.

Dilansir dari Medical News Today, masyarakat sering menggunakan teh hijau dalam pengobatan tradisional, terutama di China dan India.

Di kedua negara tersebut, teh hijau digunakan untuk mengontrol pendarahan dan menyembuhkan luka, membantu pencernaan, meningkatkan kesehatan jantung dan mental, dan mengatur suhu tubuh.

Lantas, apa saja manfaat teh hijau dan adakah efek sampingnya? 

Baca juga: Kopi Vs Teh, Mana yang Lebih Sehat?

Manfaat teh hijau bagi kesehatan

ilustrasi teh hijau.mirkostoedter ilustrasi teh hijau.
Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa teh hijau mungkin memiliki khasiat sebagai berikut:

1. Menurunkan risiko penyakit kardiovaskular

Sebuah studi 2006 menunjukkan bahwa konsumsi teh hijau dikaitkan dengan penurunan angka kematian akibat penyakit kardiovaskular.

Penelitian ini diikuti oleh lebih dari 40.000 partisipan Jepang berusia 40-79 tahun selama 11 tahun, dimulai dari 1994.

Dalam penelitian tersebut, ditemukan bahwa peserta yang minum setidaknya lima cangkir teh hijau per hari mengalami penurunan risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular.

Selain itu, sebuah meta-analisis pada 2016 terhadap penelitian tentang teh hijau dan penyakit kardiovaskular juga mendukung temuan ini. Sebanyak sembilan penelitian yang melibatkan 259.267 orang diikutsertakan dalam penelitian.

Para peneliti menyimpulkan bahwa konsumsi teh hijau dikaitkan dengan hasil yang menguntungkan terkait risiko penyakit kardiovaskular dan iskemik.

 

2. Mengurangi risiko penyakit peredaran darah

Dikutip dari Pharmeasy, sebuah studi yang dilakukan Naito dkk pada 2009 menunjukkan bahwa teh hijau dapat mengurangi risiko penyakit peredaran darah seperti aterosklerosis.

Aterosklerosis terjadi ketika sel darah putih menempel pada sel-sel yang ditemukan di lapisan dalam arteri dan vena.

Penempelan sel darah putih ini dapat disebabkan oleh kolesterol jahat yang teroksidasi (low-density lipoprotein).

Katekin dalam teh hijau dapat menghambat oksidasi kolesterol jahat dan mengurangi risiko aterosklerosis.

Baca juga: 7 Efek Samping Minum Teh Terlalu Banyak, Salah Satunya Susah Tidur

Halaman:

Terkini Lainnya

Penjelasan TNI AL soal Lettu Eko Disebut Akhiri Hidup karena Judi

Penjelasan TNI AL soal Lettu Eko Disebut Akhiri Hidup karena Judi

Tren
Ada 2 WNI, Ini Daftar Penumpang Singapore Airlines yang Alami Turbulensi

Ada 2 WNI, Ini Daftar Penumpang Singapore Airlines yang Alami Turbulensi

Tren
Angka Kematian akibat Kecelakaan di Swedia Terendah, Apa Rahasianya?

Angka Kematian akibat Kecelakaan di Swedia Terendah, Apa Rahasianya?

Tren
Viral, Video Balita Ketumpahan Minyak Panas di Yogyakarta, Ini Kronologinya

Viral, Video Balita Ketumpahan Minyak Panas di Yogyakarta, Ini Kronologinya

Tren
Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan Hari Ini, Begini Cara Ceknya

Hasil Tes Online 1 Rekrutmen BUMN Diumumkan Hari Ini, Begini Cara Ceknya

Tren
Virus Raksasa Berusia 1,5 Miliar Tahun Ditemukan di Yellowstone, Ungkap Asal-usul Kehidupan di Bumi

Virus Raksasa Berusia 1,5 Miliar Tahun Ditemukan di Yellowstone, Ungkap Asal-usul Kehidupan di Bumi

Tren
3 Cara Melihat Aplikasi dan Situs yang Terhubung dengan Akun Google

3 Cara Melihat Aplikasi dan Situs yang Terhubung dengan Akun Google

Tren
BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 22-23 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 22-23 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] ICC Ajukan Surat Penangkapan Pemimpin Israel dan Hamas | Mengintip Jasa 'Santo Suruh' yang Unik

[POPULER TREN] ICC Ajukan Surat Penangkapan Pemimpin Israel dan Hamas | Mengintip Jasa "Santo Suruh" yang Unik

Tren
Kronologi Singapore Airlines Alami Turbulensi, 1 Penumpang Meninggal

Kronologi Singapore Airlines Alami Turbulensi, 1 Penumpang Meninggal

Tren
Kronologi Makam Mahasiswi UMY Dibongkar Sehari Usai Dimakamkan

Kronologi Makam Mahasiswi UMY Dibongkar Sehari Usai Dimakamkan

Tren
4 Korupsi SYL di Kementan: Beli Durian Rp 46 Juta dan Gaji Pedangdut

4 Korupsi SYL di Kementan: Beli Durian Rp 46 Juta dan Gaji Pedangdut

Tren
Penyebab Kelebihan Berat Badan dan Obesitas pada Anak yang Perlu Diwaspadai

Penyebab Kelebihan Berat Badan dan Obesitas pada Anak yang Perlu Diwaspadai

Tren
Ada 'Andil' AS di Balik Kecelakaan Heli yang Menewaskan Presiden Iran

Ada "Andil" AS di Balik Kecelakaan Heli yang Menewaskan Presiden Iran

Tren
Kata Psikolog soal Pria Kuntit dan Teror Perempuan di Surabaya Selama 10 Tahun

Kata Psikolog soal Pria Kuntit dan Teror Perempuan di Surabaya Selama 10 Tahun

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com