Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sering Dipakai Gowes Jokowi, Berapa Harga Sepeda Bambu Spedagi?

Kompas.com - 15/05/2023, 16:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo dalam salah satu unggahannya di media sosial Twitter, Minggu (14/5/2023), membagikan video mengenai sepeda bambu merek "Spedagi".

Spedagi merupakan merek sepeda buatan orang Indonesia yang proses produksinya dilakukan desa.

"Di tangan Singgih Susilo Kartono, seorang desainer produk yang bekerja di desa, bambu menjadi sepeda yang bisa dikayuh di jalan-jalan, menjadi gaya hidup sehat dan berkelas," tulis keterangan unggahan Twitter @Jokowi.

Baca juga: Pemprov NTT Akan Produksi Sepeda Bambu di Labuan Bajo

Dipakai gowes saat menerima kunjungan PM Australia

Menurut Jokowi, dengan desain dan kemasan yang baik, Spedagi menjadikan bambu mendapatkan nilai tambah berlipat ganda.

Sepeda bambu ini beberapa kali digunakan oleh Jokowi untuk gowes, salah satunya ketika menerima kunjungan Perdana Menteri (PM) Australia Anthony Albenese pada Juni 2022.

Keduanya tampak menaiki dan mengayuh sepeda bambu Spedagi dan berkeliling di halaman Istana Bogor.

Berapa harga sepeda bambu Spedagi? 

Dikutip dari laman resminya, Spedagi memiliki empat produk sepeda bambu, yakni Dalanrata (road bike), Dwiguna (dual track), Gowesmulyo (joy bike), dan Rodacilik.

Empat produk sepeda bambu ini dipatok dengan harga bervariasi.

Baca juga: 2.100 Km dari Jakarta ke Ngada-NTT Pakai Sepeda Bambu Spedagi

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Parlemen Israel Loloskan RUU yang Menyatakan UNRWA sebagai Organisasi Teroris

Tren
Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Apakah Haji Tanpa Visa Resmi Hukumnya Sah? Simak Penjelasan PBNU

Tren
Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Satu Orang Meninggal Dunia Usai Tersedot Turbin Pesawat di Bandara Amsterdam

Tren
Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Pria Jepang yang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Kini Ingin Jadi Hewan Berkaki Empat Lain

Tren
9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

9 Orang yang Tak Disarankan Minum Teh Bunga Telang, Siapa Saja?

Tren
MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

MA Ubah Syarat Usia Calon Kepala Daerah, Diputuskan 3 Hari, Picu Spekulasi Jalan Mulus bagi Kaesang

Tren
Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Profil Budi Djiwandono, Keponakan Prabowo yang Disebut Bakal Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tapera dan Kekhawatiran Akan Korupsi Asabri-Jiwasraya Jilid 2

Tren
Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Sarkofagus Ramses II Ditemukan berkat Hieroglif dengan Lambang Nama Firaun

Tren
Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Tes Online Tahap 2 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Saat Korea Utara Terbangkan Balon Udara Berisi Sampah dan Kotoran ke Wilayah Korsel...

Tren
China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

China Hukum Mati Pejabat yang Terima Suap Rp 2,4 Triliun

Tren
Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Kandungan dan Kegunaan Susu Evaporasi, Kenali Pula Efek Sampingnya!

Tren
Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Pekerja Tidak Bayar Iuran Tapera Terancam Sanksi, Apa Saja?

Tren
Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Pedangdut Nayunda Minta ke Cucu SYL agar Dijadikan Tenaga Honorer Kementan, Total Gaji Rp 45 Juta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com