Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Kegiatan Membersihkan Rumah yang Harus Dilakukan Tiap Hari

Kompas.com - 17/12/2022, 10:06 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Membersihkan rumah adalah rutinitas yang harus dilakukan untuk menciptakan kenyamanan dan kesehatan bagi Anda sekeluarga. Akan tetapi, ada beberapa hal di rumah yang harus dibersihkan setiap hari.

Tugas-tugas membersihkan rumah ini akan membuat perbedaan besar di rumah dalam jangka panjang.

Dikutip dari Woman's Day, Sabtu (17/12/2022), berikut beberapa kegiatan membersihkan rumah yang harus dilakukan setiap hari.

Baca juga: Cara Membersihkan Kaca Akuarium yang Berkerak

Ilustrasi serbet dapur.Shutterstock/New Africa Ilustrasi serbet dapur.

1. Mengganti serbet atau kain lap

Meski mungkin tidak terlihat kotor, tetapi serbet atau kain lap dianggap sebagai tempat yang paling terkontaminasi di dapur dalam penelitian yang didanai Departemen Pertanian AS.

Hal yang sama berlaku untuk handuk kecil di kamar mandi, menurut Carolyn Forte, direktur laboratorium pembersihan di Good Housekeeping Institute.

Menurut Forte, handuk tangan menjadi lebih cepat kotor karena Anda menggunakannya lebih dari sekali sehari. Handuk tangan harus diganti setiap beberapa hari, atau bahkan setiap hari, jika Anda memiliki keluarga besar.

2. Membersihkan meja dapur

Ketika Anda memikirkan tentang barang-barang yang Anda letakkan di atas meja dapur, tidak mungkin untuk mengabaikan betapa kotornya meja dapur.

Baca juga: Jangan Gunakan Pemutih untuk Membersihkan Permukaan Kayu, Kenapa?

Jadi, Anda harus membersihkan meja dapur dan mendisinfeksinya setiap hari. Pastikan Anda tidak menggunakan spons, tisu dapur, atau kain yang sama untuk pekerjaan itu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Tanaman Herbal yang Dapat Ditanam di Dalam Ruangan

8 Tanaman Herbal yang Dapat Ditanam di Dalam Ruangan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Wastafel Dapur Berdasarkan Materialnya

Cara Membersihkan Wastafel Dapur Berdasarkan Materialnya

Do it your self
4 Cara Merombak Lemari Dapur agar Terlihat Baru

4 Cara Merombak Lemari Dapur agar Terlihat Baru

Do it your self
Selain Kloset, Ini 5 Benda Paling Kotor di Rumah

Selain Kloset, Ini 5 Benda Paling Kotor di Rumah

Housing
6 Tips Berkebun untuk Pemula dengan Benar

6 Tips Berkebun untuk Pemula dengan Benar

Pets & Garden
5 Ide Dekorasi Rak Dapur yang Estetik

5 Ide Dekorasi Rak Dapur yang Estetik

Decor
6 Ide Ruang Makan Berwarna Putih yang Menawan

6 Ide Ruang Makan Berwarna Putih yang Menawan

Decor
5 Ide Kamar Tidur Bayi Perempuan yang Lucu dan Cantik

5 Ide Kamar Tidur Bayi Perempuan yang Lucu dan Cantik

Decor
5 Barang Murah yang Membuat Teras Lebih Nyaman

5 Barang Murah yang Membuat Teras Lebih Nyaman

Housing
5 Penyebab Kucing Menggigit Leher Kucing Lain

5 Penyebab Kucing Menggigit Leher Kucing Lain

Pets & Garden
4 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Menyimpan Daging di Kulkas

4 Hal yang Perlu Diperhatikan Sebelum Menyimpan Daging di Kulkas

Home Appliances
3 Cara Membersihkan Kerak Nasi dari Panci dengan Bahan Alami

3 Cara Membersihkan Kerak Nasi dari Panci dengan Bahan Alami

Do it your self
Catat, Ini 8 Manfaat Pasta Gigi untuk Membersihkan Rumah

Catat, Ini 8 Manfaat Pasta Gigi untuk Membersihkan Rumah

Housing
9 Makanan Ini Tidak Boleh Dimasak dengan Slow Cooker, Bisa Bikin Sakit

9 Makanan Ini Tidak Boleh Dimasak dengan Slow Cooker, Bisa Bikin Sakit

Home Appliances
7 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Membutuhkan Banyak Air

7 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Membutuhkan Banyak Air

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com