Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Kisah Timur Pradopo | Sederet Kritik PDI-P untuk Jokowi

Kompas.com - 01/04/2024, 05:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Beberapa artikel kanal Tren menarik minat pembaca sepanjang Minggu (31/3/2024).

Informasi tentang kisah Timur Pradopo, polisi yang naik pangkat dari bintang 2 menjadi Kapolri dalam satu hari, paling menarik minat pembaca dalam 24 jam terakhir.

Pembaca juga tertarik dengan artikel tentang sederet kritik PDI-P untuk Jokowi, motif penganiayaan anak selebgram Emy Aghnia, penutupan Rekrutmen Bersama 2024, serta daftar tanggal merah dan cuti April 2024.

Berikut artikel terpopuler kanal Tren sepanjang Minggu (31/3/2024) hingga Senin (1/4/2024) pagi:

Baca juga: Viral, Video Anggota TNI Foto Prewedding Pakai Tank, Ini Penjelasan Kadispenad

1. Kisah Timur Pradopo

Pada 2010, pengangkatan Jenderal Polisi (Purn) Timur Pradopo mendapat sorotan publik.

Pasalnya, mantan Kapolres Metro Jakarta Pusat itu berhasil naik pankat dari bintang 2 hingga menjadi Kapolri dalam satu hari.

Penasaran kisah Timur Pradopo? Simak selengkapnya dalam artikel berikut: Kisah Timur Pradopo, Pagi Masih Bintang 2, Malam Jadi Calon Kapolri.

2. Sederet kritik PDI-P untuk Jokowi

PDI-P kini semakin kerap melontarkan kritik terhadap Presiden Joko Widodo yang kini disebut telah pecah kongsi.

Pasalnya, Jokowi telah mendukung Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Kemenangan telak Prabowo-Gibran dalam Pilpres 2024 pun diyakini tak lepas dari campur tangan Jokowi.

Kondisi ini memantik kritik dari elite partai berlambang banteng moncong putih.

Artikel lengkap tentang kritik PDI-P untuk Jokowi dapat disimak dalam artikel berikut: Sederet Kritik Pedas PDI-P untuk Jokowi yang Kini Berbeda Haluan...

3. Motif penganiayaan anak Emy Aghnia

Media sosial belakangan diramaikan dengan unggahan rekaman CCTV yang menampilkan dugaan penganiayaan anak dari selebgram Emy Aghnia.

Akibat penganiayaan itu, korban mengalami memar serta lebam di bagian wajah sekitar mata dan telinga karena dugaan aksi kekerasan tersebut.

Diketahui, pelaku merupakan seorang suster atau pengasuh korban dan kini telah diamankan oleh pihak kepolisian.

Halaman:

Terkini Lainnya

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Deretan Insiden Pesawat Boeing Sepanjang 2024, Terbaru Dialami Indonesia

Tren
Asal-usul Gelar 'Haji' di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Asal-usul Gelar "Haji" di Indonesia, Warisan Belanda untuk Pemberontak

Tren
Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar 'Money Politics' Saat Pemilu Dilegalkan

Sosok Hugua, Politisi PDI-P yang Usul agar "Money Politics" Saat Pemilu Dilegalkan

Tren
Ilmuwan Temukan Eksoplanet 'Cotton Candy', Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Ilmuwan Temukan Eksoplanet "Cotton Candy", Planet Bermassa Sangat Ringan seperti Permen Kapas

Tren
8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

8 Rekomendasi Makanan Rendah Kalori, Cocok untuk Turunkan Berat Badan

Tren
Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Kronologi dan Fakta Keponakan Bunuh Pamannya di Pamulang

Tren
Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Melihat 7 Pasal dalam RUU Penyiaran yang Tuai Kritikan...

Tren
El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

El Nino Diprediksi Berakhir Juli 2024, Apakah Akan Digantikan La Nina?

Tren
Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Pria di Sleman yang Videonya Viral Pukul Pelajar Ditangkap Polisi

Tren
Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Soal UKT Mahal Kemendikbud Sebut Kuliah Pendidikan Tersier, Pengamat: Terjebak Komersialisasi Pendidikan

Tren
Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Detik-detik Gembong Narkoba Perancis Kabur dari Mobil Tahanan, Layaknya dalam Film

Tren
7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

7 Fakta Menarik tentang Otak Kucing, Mirip seperti Otak Manusia

Tren
Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Cerita Muluwork Ambaw, Wanita Ethiopia yang Tak Makan-Minum 16 Tahun

Tren
Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Mesin Pesawat Garuda Sempat Terbakar, Jemaah Haji Asal Makassar Sujud Syukur Setibanya di Madinah

Tren
Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Ada Vitamin B12, Mengapa Tidak Ada B4, B8, B10, dan B11?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com